Riwayat Pendidikan Kosong di Website DPR, Ini Klarifikasi Krisdayanti

Tanda tanya muncul lantaran di dpr.go.id, website resmi DPR, kolom riwayat pendidikan Krisdayanti kosong.

Madinah | MataMata.com
Senin, 07 Oktober 2019 | 15:21 WIB
Krisdayanti saat dilantik jadi anggota DPR. [Matamata.com/Arya]

Krisdayanti saat dilantik jadi anggota DPR. [Matamata.com/Arya]

Matamata.com - Krisdayanti kembali menjadi sorotan usai dilantik jadi anggota DPR dari PDI Perjuangan. Riwayat pendidikan mantan istri Anang Hermansyah ini disoal publik.

Riwayat pendidikan Krisdayanti kosong di situs DPR.
Riwayat pendidikan Krisdayanti kosong di situs DPR.

Tanda tanya muncul lantaran di dpr.go.id, website resmi DPR, kolom riwayat pendidikan KD-begitu dia akrab disapa, kosong. Mengenai ini, Krisdayanti blak-blakan mengenai riwayat pendidikan formal terakhirnya.

Krisdayanti mengaku terakhir menempuh pendidikan formal di SMA 3 Jakarta.

terkait riwayat pendidikannya yang kosong di website DPR, KD klaim selalu melampirkan riwayat pendidikan dalam setiap pengisian data diri, termasuk saat menjadi anggota legislatif.

"Selalu saya sisipkan riwayat pendidikan saya terakhir di SMA 3 Jakarta," ujar Krisdayanti kepada wartawan, Senin (7/10/2019).

Krisdayanti saat dilantik jadi anggota DPR. [Matamata.com/Arya]
Krisdayanti saat dilantik jadi anggota DPR. [Matamata.com/Arya]

Istri Raul Lemmos ini pun heran tahu riwayat pendidikannya tak tercantum pada laman resmi DPR RI.

"Iya aneh kok belum terdata," kata Krisdayanti. [Novian Ardiansyah]

 

Baca Juga: Jawaban Mulan Jameela vs Krisdayanti saat Ditanya Soal Rencana ke Depan

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB