Pinjam Moge Kakeknya, Tampilan Kece Anak Tommy Soeharto Tuai Pujian

Dipuji mirip sang kakek, begini kerennya Darma Mangkuluhur Hutomo saat mengendarai motor gede milik Soeharto.

Senin, 12 Agustus 2019 | 19:30 WIB
Darma Mangkuluhur Hutomo (Instagram/@ darmamh)

Darma Mangkuluhur Hutomo (Instagram/@ darmamh)

Matamata.com - Lahir sebagai cucu mantan orang nomor 1 di Indonesia, membuat gerak gerik Darma Mangkuluhur Hutomo tak lepas jadi sorotan publik. Cucu presiden Soeharto itu kini telah tumbuh dewasa dan menjadi pria yang sangat tampan.

Selain itu, putra Tata Cahyani dan Tommy Soeharto ini juga diketahui baru saja lulus dari sebuah sekolah tingkat menengah (SMA) di Spanyol. Seusai lulus, Darma terlihat sedang asyik menikmati liburannya di Indonesia.

Lewat akun Instagramnya, baru-baru ini Darma baru saja memamerkan aktivitas terbarunya saat mengendarai motor gede (moge) antik milik almarhum kakeknya. Dari foto yang ia unggah, Darma nampak gagah dan keren sampai dipuji kembaran kakeknya.

"Eyang aku pinjam sepeda motornya ya," kata Darma dalam jejaring media sosial miliknya.

Tak berselang lama, unggahan ini langsung ramai dikomentari netizen di media sosial.

Darma Mangkuluhur Hutomo (Instagram/@ darmamh)
Darma Mangkuluhur Hutomo (Instagram/@ darmamh)

"Ngeri mantap pangeran," komentar akun @mikaelnainggolan.

"Ganteng dan kopian kakeknya banget. Semoga sukses nurun seperti ayah dan kakeknya ya dek," jelas akun @indahhariyadi26ryf.

Selain itu, banyak juga netizen yang memuji kondisi motor Soeharto yang tetap bagus. 

"Gokil masih identik dan terawat motornya. Salut," kata akun @francfrancfrancois.

Baca Juga: Hadiri Wisuda Anak, Potret Tommy Soeharto dan eks Istri Jadi Sorotan

"Alhamdulilah masih terawat motornya. Saya dulu sempat merawat motor ini dan memanasi keliling cendana," terang netizen @bimocustombikes.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB