Pernah Syuting Bareng, Kru Film Bongkar Sikap Shah Rukh Khan: Manusia Paling Manis!

Sinematografer ini pernah syuting bareng Shah Rukh Khan untuk film pendek.

Kamis, 23 Juni 2022 | 08:00 WIB
Shah Rukh Khan dan Gauri Khan (Instagram/@gaurikhan)

Shah Rukh Khan dan Gauri Khan (Instagram/@gaurikhan)

Matamata.com - Seorang kru film mengungkap sikap Shah Rukh Khan saat syuting bareng. Gara-gara menunjukkan tabiat tersebut, Shah Rukh Khan sampai dijuluki manusia paling manis.

Adalah sinematografer Lawrence D'Cunha yang mengungkap sikap asli Shah Rukh Khan. Keduanya bertemu saat membuat film pendek untuk program iklan.

"Pemotretan film iklan pertama saya dengan King Khan," kata Lawrence D'Cunha membagikan foto Shah Rukh Khan dalam akun Instagram. 

Shah Rukh Khan (The Indian Express)
Shah Rukh Khan (The Indian Express)

Sebelum syuting film program iklan berlangsung, ayahanda Aryan Khan itu rupanya datang terlambat.

"Dia datang sedikit terlambat dari jadwal," katanya dilansir dari The Indian Express pada Rabu (22/6/2022).

Kendati datang terlambat, Shah Rukh Khan rupanya bersikap rendah hati dengan minta maaf kepada Lawrence D'Cunha. 

Shah Rukh Khan. (AFP)
Shah Rukh Khan. (AFP)

"Tetapi dengan manis meminta maaf atas keterlambatannnya," sambungnya.

Selain meminta maaf, Shah Rukh Khan juga menjabat tangan seluruh kru yang terlibat di lokasi syuting.

"Ketika pemotretan akhirnya selesai, dia berjabat tangan dengan semua orang," ucapnya.

Oleh karena itu, Lawrence D'Cunha spontan memuji habis-habisan kerendahan hati bintang Bollywood itu.

Baca Juga: Udah Gugat Cerai, Angga Wijaya Kok Masih Pasang Foto Profil Mesra sama Dewi Perssik?

"SRK manusia paling manis, paling murni, paling rendah hati di seluruh alam semesta," imbuhnya lagi.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Magdolin Boukhary tampil di MEYS 2025 dengan pesan inspiratif tentang kepemimpinan beretika dan peran pemuda Muslim meng...

world | 11:58 WIB

Manal Boujnir tampil memukau di MEYS 2025 dengan pesan visioner tentang aksi iklim dan peran penting pemuda Muslim dalam...

world | 11:50 WIB

Nida Saithi, profesional hukum asal Inggris, tampil di MEYS 2025 dengan pesan literasi hukum dan kepemimpinan etis yang ...

world | 15:41 WIB

Konsul Ekonomi di KJRI Jeddah, Arab Saudi, Joneri Alimin tampil di MEYS 2025 dengan paparan diplomasi ekonomi yang mengi...

world | 15:32 WIB

YBB resmi menutup MEYS 2025 di Makkah dengan pengumuman pemenang berbagai kategori, sekaligus menegaskan peran pemuda Mu...

world | 15:19 WIB

MEYS 2025 resmi dibuka di Makkah dengan ibadah Umrah bersama delegasi dunia sebagai simbol persatuan dan spiritualitas....

world | 15:12 WIB

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB