Jessica Iskandar (Suara.com/Wahyu Tri Laksono)
Matamata.com - Hari pernikahan Jessica Iskandar dan Richard Kyle semakin dekat.
Pasangan yang satu ini tampak mempersiapkan segala hal terkait hari pernikahan, termasuk gaun pengantin putih.
Jessica Iskandar pun tampak mencoba beberapa gaun pengantin putih yang memikat.
Ia terlihat cantik dan anggun saat memamerkannya di akun Instagram pribadinya.
Jessica Iskandar mengenakan gaun dengan model off shoulder dan detail ballgown.
Netizen pun langsung mengomentari penampilan anggun dan elegannya kali ini.
@anggunanggraini_0599 : "Masya allah cantik cantik banget calon pengantin ini di tunggu undangannya ya,"
@miftahm_24 : "Kak @inijedar cantik banget,"
@jhumsel : "Calon pengantin cantiknya,"
@cicamelldova : "Cantiknyaa,"
Baca Juga: Dikasih Jessica Iskandar Moge Rp 225 Juta, Lihat Reaksi Richard Kyle
Wah, mana nih penampilan Jessica Iskandar dengan gaun pengantin putih yang paling curi perhatian?