Congratz! Andien Umumkan Kehamilan Anak ke-2

Selamat Andien sekeluarga!

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Senin, 20 Januari 2020 | 12:24 WIB
Penampilan Andien di acara Prambanan Jazz 2019. (Suara.com/Kintan Sekarwangi)

Penampilan Andien di acara Prambanan Jazz 2019. (Suara.com/Kintan Sekarwangi)

Matamata.com - Penyanyi Andien Aisyah tengah diselimuti kabar bahagia.  Lewat video singkat yang diunggah di akun YouTube pribadinya pada Minggu (19/1/2020), Andien mengumumkan kehamilan anak kedua

Dalam video berjudul 'Perjalanan dan Kejutan', Andien yang mengenakan pakaian berwarna putih tampak berada di pantai dengan perut buncit.

Postingan itu diiringi dengan suaranya yang membacakan sebuah puisi.

"Cinta hadir saat kita siap menerimanya. Tak ada yang bisa mempercepat. Dan jika sudah waktunya tidak ada yang mampu memperlambat," demikian bunyi salah satu kalimat yang disuarakan Andien.

Menariknya lagi, video itu ditutup dengan pertanyaan putra pertamanya, Anaku Askara Biru alias Kawa. Disitu si kecil mempertanyakan kapan kira-kira adiknya lahir.

"Baby, kapan sih keluarnya?" ujar Anaku Askara Biru.

Andien bersama suami dan putranya. (Instagram)
Andien bersama suami dan putranya. (Instagram)

Sayangnya pelantun Indahnya Dunia ini tidak membeberkan lebih detail mengenai usia kandungannya. Hanya saja, dia tetap mendapat banjir ucapan selamat khususnya dari kalangan selebritis.

"Congratulations dearest you.... ahhhhh.... round 2... ‎ semoga baby and mama sehat dan selalu dalam lindunganNya," kata Dewi Sandra di kolom komentar.

"Selamat ya ndieen... sehat-sehat. Kawa titip-titip rumah gue aja kalau lagi repot," timpal Atiqah Hasiholan. [Sumarni]

Baca Juga: Pemotretan Bareng Andien dan Eva Celia, Ekspresi Reza Rahadian Bikin Salfok

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB