5 Momen Wisuda Kiesha Alvaro, Dihadiri Pasha Ungu dan Okie Agustina Nih!

Terharu lihat Kiesha Alvaro peluk Pasha Ungu dan Okie Agustina.

Tinwarotul Fatonah | Irma Joanita | MataMata.com
Sabtu, 22 Juni 2019 | 14:00 WIB
Pasha Ungu dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@pashaungu_vm)

Pasha Ungu dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@pashaungu_vm)

Matamata.com - Kiesha Alvaro, putra pertama Pasha Ungu dengan mantan istrinya, Okie Agustina baru saja merayakan kelulusan sekolahnya nih.

Hal ini diketahui dari unggahan Pasha Ungu maupun Okie Agustina di Instagram masing-masing.

Mantan suami istri yang satu ini memang dikenal akur dan selalu mendukung putra pertamanya tersebut, termasuk momen wisuda Kiesha Alvaro.

Keduanya hadir bahkan foto bersama putra pertamanya tersebut loh. Berikut 5 momennya yang telah dirangkum oleh Matamata.com :

1. Potret bareng Ibunda

Okie Agustina dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@okieagustina_)
Okie Agustina dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@okieagustina_)

Sosok Kiesha Alvaro yang terlihat mengenakan baju toga ini foto bareng Okie Agustina yang mengenakan dress batik dan pashmina mustard.

2. Tampil manggung

Kiesha Alvaro. (Instagram/@okieagustina_)
Kiesha Alvaro. (Instagram/@okieagustina_)

Kiesha Alvaro juga terlihat manggung saat hari wisudanya nih. Keliatan nih kalau putra pertama Pasha Ungu mewarisi bakat ayahnya.

3. Bersama guru

Okie Agustina dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@okieagustina_)
Okie Agustina dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@okieagustina_)

Tak hanya dengan ibundanya saja, Kiesha Alvaro juga berpose saat bareng guru-gurunya nih.

Baca Juga: Seganteng Pasha Ungu, 5 Potret Kiesha Alvaro Beranjak Remaja

4. Bareng Pasha Ungu dan Okie Agustina

Pasha Ungu, Okie Agustina dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@kiesha.alvaro)
Pasha Ungu, Okie Agustina dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@kiesha.alvaro)

Di momen wisuda kali ini, Kiesha Alvaro foto bareng ibunda dan ayahnya nih. Pasti senang banget nih Kiesha Alvaro!

5. Selfie bareng ayah

Pasha Ungu dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@pashaungu_vm)
Pasha Ungu dan Kiesha Alvaro. (Instagram/@pashaungu_vm)

Kiesha Alvaro terlihat selfie bareng ayahnya nih. Sama-sama pakai kacamata, keduanya keliatan mirip ya?

Wah, bahagia banget nih momen wisuda Kiesha Alvaro dihadiri Pasha Ungu dan Okie Agustina!

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Konflik antara Aqilla dan Yumna kembali menjadi inti cerita Air Mata di Ujung Sajadah 2....

life | 12:23 WIB

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB