Hari Santri Nasional, 5 Seleb Ini Pernah Jadi Santri

Tiga di antaranya terkenal dengan imej seksi.

Senin, 22 Oktober 2018 | 13:30 WIB
Aura Kasih. (Suara.com/Puput)

Aura Kasih. (Suara.com/Puput)

Matamata.com - Berdasarkan Keputusan Presiden Nomor 22 Tahun 2015, tanggal 22 Oktober ditetapkan sebagai Hari Santri Nasional. Presiden Joko Widodo dijadwalkan mengunjungi beberapa kota seperti Solo hingga Bandung untuk hadir dalam peringatan Hari Santri Nasional.

Terlepas dari itu, semua orang pasti tahu jika julukan santri diberikan kepada orang-orang yang menimba ilmu di Pondok Pesantren. Selain ilmu pengetahuan umum, mereka juga mendalami ilmu agama.

Beberapa dari mereka yang lulus nantinya akan menjadi ustaz, ustazah, pengusaha, dosen, hingga seleb. Beberapa seleb Indonesia pun tercatat pernah mengenyam pendidikan di pondok pesantren.

Satu di antara mereka bahkan pernah masuk salah satu pondok pesantren terbaik di Indonesia. Penasaran siapa saja sosoknya? Yuk, intip di sini.

1. Nikita Mirzani

Nikita Mirzani [Suara.com/Sumarni]
Nikita Mirzani (Suara.com/Sumarni)

Nikita Mirzani mengaku dirinya pernah menjadi seorang santri. Ia mengaku masuk Pondok Pesantren Gontor Putri saat ia SMP.

Sayangnya, Nikita Mirzani hanya bertahan di Pondok Pesantren Gontor Putri selama dua tahun saja. Sisanya, Nikita Mirzani meneruskan pendidikan formal di sekolah luar pondok pesantren.

2. Andika eks Kangen Band

Andika eks Kangen Band. (Suara.com/Wahyu Tri Laksono)
Andika eks Kangen Band. (Suara.com/Wahyu Tri Laksono)

Mantan vokalis Kangen Band, Andika juga pernah menjadi seorang santri. Andika menjadi seorang santri lantaran ingin mendalami ilmu agama dan menenangkan hati dari beberapa masalah yang melandanya.

3. Dewi Perssik

Baca Juga: 3 Artis Ini Ungkap Alasan Tak Tindik Telinga Putrinya

Dewi Perssik. (Suara.com/Ismail)
Dewi Perssik. (Suara.com/Ismail)

Pedangdut yang terkenal dengan goyang gergaji ini juga pernah menjadi seorang santri di pondok pesantren. Tak hanya seorang santri, sebelum menjadi pedangdut, Dewi Perssik mengaku pernah menjadi seorang guru ngaji.

4. Aura Kasih

Aura Kasih. (Suara.com/Puput)
Aura Kasih. (Suara.com/Puput)

Seleb yang terkenal dengan penampilan seksinya ini juga pernah jadi seorang santri, lho. Aura Kasih pernah menjadi santri di salah satu pondok pesantren yang ada di Tasikmalaya, Jawa Barat.

Dengan penampilannya saat ini, tentunya banyak yang kaget dengan masa lalu Aura Kasih yang ternyata seorang santri.

5. Wali Band

Wali Band. (Suara.com/Adrian Mahakam)
Wali Band. (Suara.com/Adrian Mahakam)

Kalau ini kayaknya udah nggak usah ditanyakan lagi. Personel Wali Band semuanya adalah jebolan pondok pesantren.

Faank dan Apoy adalah jebolan Pondok Pesantren La Tansa, Pandeglang, Banten. Tomi adalah jebolan Pondok Pesantren Al Fatah, Lampung. Sedangkan Ovie adalah jebolan Pondok Pesantren Al Hikmah Annajiyah, Bogor.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB