Dicari Kaesang, Ini Bocah di Video Pembukaan Asian Games 2018

Gara-gara ekspresi melongonya lihat Presiden Jokowi naik moge, nih anak jadi viral sampai dicari Kaesang.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Selasa, 21 Agustus 2018 | 12:00 WIB
Fairel. (YouTube/Instagram/@fairel_sbi)

Fairel. (YouTube/Instagram/@fairel_sbi)

Matamata.com - Setuju nggak kalau bocah berseragam pramuka yang melongo lihat Presiden Jokowi di video pembukaan Asian Games 2018, sangat memeable?

Bocah ini ikutan viral lantaran video pembukaan Asian Games 2018 jadi perbincangan banyak orang, terutama di dunia maya. Lewat akun Twitternya, anak bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep mencari bocah ini.

Akun Kaesang, @kaesangp mengicaukan sampai dua kali screenshoot bocah ini dari video pembukaan Asian Games 2018.

Kicauan pertama Kaesang Pangarep hanya mengganti es krim yang dibawa si anak diganti pisang.

Tweet Kaesang Pangarep. (Twitter/@kaesangp)
Tweet Kaesang Pangarep. (Twitter/@kaesangp)

 

Sementara itu, di kicauan kedua Kaesang, ia mencari bocah itu karena ingin endorse Sang Pisang, bisnis kulinernya.

''Saya mau endorse Sang Pisang sama adik ini,'' tulis Kaesang.

Tweet Kaesang Pangarep. (Twitter/@kaesangp)
Tweet Kaesang Pangarep. (Twitter/@kaesangp)

 

Yang belum nonton video pembukaan Asian Games 2018, cek deh di bawah ini. Ekspresi menggemaskan si adek ini ada di menit ke 3:15.

Baca Juga: Tak Pacaran, Undangan Pernikahan Anisa Rahma Bocor

Penelusuran MataMata.com, ternyata bocah berseragam pramuka ini adalah artis cilik yang beberapa kali menghiasi televisi tanah air.

Dilansir dari akun Instagram @fairel_sbi, yang merupakan akun Instagram officialnya. Bocah yang diketahui bernama lengkap Muhammad Fairel Khalif Ramadhan (8), pernah ikut beberapa ajang pencarian bakat di televisi swasta. Di antaranya Superboy Indonesia SCTV dan The Boy's Inbox SCTV.

Yuk kenalan lebih dekat dengan bocah yang akrab disapa Fairel lewat rangkuman MataMata.com.

1. Fairel mulai ikut-ikut ajang pencarian bakat sejak usia 3 tahun lho. Lihat deh gemes banget kan?

Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)
Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)

 

2. Ini saat Fairel syuting sinetron Ih Serem sebagai Adam.

Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)
Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)

 

3. Selain Ih Serem, Fairel juga jadi pemain di sinetron Nina Sahabat Sejati.

Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)
Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)

 

4. Waktu Fairel masih kecil dan ikut ajang pencarian bakat.

Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)
Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)

 

5. Pencinta OVJ pasti pernah melihat Fairel kan?

Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)
Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)

 

6. Terjun ke dunia entertainment tak membuat Fairel melupakan pendidikan dan bersenang-senang dengan teman sebayanya. Ia ikutan pawai 17 agustusan.

Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)
Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)

 

7. Lucu banget sih dek!

Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)
Fairel. (Instagram/@fairel_sbi)

 

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB

Saksikan dinamika keluarga yang relatable dibalut komedi dan drama yang menguras emosi, kini sudah di seluruh bioskop In...

life | 14:38 WIB

Bunda Corla tampil di film komedi keluarga Mertua Ngeri Kali....

life | 17:39 WIB