Bikin Kaget deh, Segini Lho Gaji Pertama 7 Seleb Bollywood!

Sekarang pada tajir melintir, gaji pertama seleb Bollywood ada yang cuma 10 ribu rupiah lho.

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Kamis, 23 April 2020 | 10:30 WIB
Aamir Khan dan Amitabh Bachchan (Instagram/@_aamirkhan)

Aamir Khan dan Amitabh Bachchan (Instagram/@_aamirkhan)

Matamata.com - Kita mungkin iri pada selebriti Bollywood karena gaya hidup mewah mereka sekarang. Namun Shah Rukh Khan dan beberapa seleb Bollywood di bawah ini juga pernah hidup susah dengan gaji awal yang rendah.

Kalau nggak percaya kepoin deh gaji pertama seleb Bollywood berikut ini. Kita bisa belajar dari mereka ketenaran mereka sekarang adalah hasil dari kerja keras.

Kepoin daftarnya dilansir dari msn.com.

1.Shah Rukh Khan

Shah Rukh Khan (Instagram/@iamsrk)
Shah Rukh Khan (Instagram/@iamsrk)

Shah Rukh Khan memperoleh jumlah yang sangat kecil yakni 50 Rupee atau Rp 10.229 ketika ia bekerja sebagai petugas konser selama hari-hari awal karirnya.

2. Aamir Khan

Aamir Khan (Instagram/@aamirkhanturkey)
Aamir Khan (Instagram/@aamirkhanturkey)

Aamir Khan disebut mendapatkan gaji sebesar 1000 Rupee per bulan atau sekitar Rp 204.432 saat bekerja sebagai asisten sutradara untuk film pendek.

3. Priyanka Chopra

Priyanka Chopra (Instagram/@priyankachopra)
Priyanka Chopra (Instagram/@priyankachopra)

Pemenang kontes Miss World 2000, Priyanka Chopra mendapat  5.000 Rupee atau Rp 1.022.033 sebagai gaji pertamanya untuk penugasan profesional. Dia tidak menghabiskan satu sen pun dan memberikan seluruh jumlah kepada ibunya.

4. Amitabh Bachchan

Baca Juga: 4 Seleb Bollywood yang Nikah di Atas 40 Tahun, Preity Zinta Digaet Bule

Amitabh Bachchan (Instagram/@amitabhbachchan)
Amitabh Bachchan (Instagram/@amitabhbachchan)

Aktor Bollywood yang legendaris, Amitabh Bachchan memperoleh sejumlah 500 Rupee atau Rp 102.210 saat bekerja sebagai eksekutif di sebuah perusahaan pelayaran.

5. Salman Khan

Salman Khan (Instagram/@beingsalmankhan)
Salman Khan (Instagram/@beingsalmankhan)

Salman Khan menerima 75 Rupee atau Rp 15.340 ketika ia tampil sebagai penari latar di Hotel Taj. Itu adalah penghasilan pertamanya.

6. Hrithik Roshan

Hrithik Roshan (Instagram/@hrithikroshan)
Hrithik Roshan (Instagram/@hrithikroshan)

Hrithik Roshan memperoleh tidak lebih dari seratus dolar atau sekitar Rp 1,5 juta untuk film pertamanya, Aasha.

7. Akshay Kumar

Akshay Kumar (Instagram/@akshaykumar)
Akshay Kumar (Instagram/@akshaykumar)

Akshay Kumar mendapatkan 1500 Rupee atau Rp 306.763 saat bekerja sebagai pelayan dan koki di sebuah restoran di Bangkok.

Bagaimana menurutmu gaji pertama seleb Bollywood?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Magdolin Boukhary tampil di MEYS 2025 dengan pesan inspiratif tentang kepemimpinan beretika dan peran pemuda Muslim meng...

world | 11:58 WIB

Manal Boujnir tampil memukau di MEYS 2025 dengan pesan visioner tentang aksi iklim dan peran penting pemuda Muslim dalam...

world | 11:50 WIB

Nida Saithi, profesional hukum asal Inggris, tampil di MEYS 2025 dengan pesan literasi hukum dan kepemimpinan etis yang ...

world | 15:41 WIB

Konsul Ekonomi di KJRI Jeddah, Arab Saudi, Joneri Alimin tampil di MEYS 2025 dengan paparan diplomasi ekonomi yang mengi...

world | 15:32 WIB

YBB resmi menutup MEYS 2025 di Makkah dengan pengumuman pemenang berbagai kategori, sekaligus menegaskan peran pemuda Mu...

world | 15:19 WIB

MEYS 2025 resmi dibuka di Makkah dengan ibadah Umrah bersama delegasi dunia sebagai simbol persatuan dan spiritualitas....

world | 15:12 WIB

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB