4 Seleb Bollywood yang Nikah di Atas 40 Tahun, Preity Zinta Digaet Bule

Dikenal totalitas dalam dunia seni peran, kisah asmara Preity Zinta curi atensi publik.

Senin, 20 April 2020 | 19:30 WIB
Preity Zinta dan Gene Goodenough  from Instagram @realpz

Preity Zinta dan Gene Goodenough from Instagram @realpz

Matamata.com - Jodoh, umur dan maut adalah misteri Illahi yang tak dapat diganggu gugat oleh siapapun.

Begitupun dengan deretan seleb di bawah ini yang menemukan jodohnya setelah berusia 40 tahun ke atas. Memang sebagian seleb ada yang sebelumnya telah menikah namun gagal.

Menikah lagi di usia matang, pernikahan para seleb bollywood itu justru harmonis dan jauh dari gosip miring sampai sekarang.

Lantas, siapa saja ya seleb India yang menikah di usia 40 tahun atau lebih?

Simak yuk rangkuman MataMata.com yang telah dihimpun dari berbagai sumber pada Senin (20/4).

Enjoy!

1. Preity Zinta

Seleb bollywood yang menikah di atas 40 tahun. (Instagram/@realpz)
Seleb bollywood yang menikah di atas 40 tahun. (Instagram/@realpz)

Selama ini, Preity Zinta dikenal sebagai seleb bollywood yang sangat loyalitas di dunia entertain.

Ia juga dikenal sebagai wanita pengusaha sukses di India. Di saat usianya menginjak 41 tahun, Preity Zinta membawa kabar bahagia karena dipersunting bule Amerika Serikat, Gene Goodenough pada tahun 2016.

2. Saif Ali Khan

Baca Juga: Nyuci Motor Pakai Tank Top dan Nyeker, Body Goals Preity Zinta Buat Riuh

Seleb bollywood yang menikah di atas 40 tahun. (Instagram/@kareenakapoorkhan)
Seleb bollywood yang menikah di atas 40 tahun. (Instagram/@kareenakapoorkhan)

Di usia 42 tahun, Saif Ali Khan diketahui menikah lagi dengan Kareena Kapoor. Bahkan, pasangan ini sering dijadikan sebagai role model seleb bollywood. 

Sebelumnya, Saif Ali Khan pernah menikah dengan Amrita Singh. Sayang pernikahan itu kandas di tahun 2004.

3. Sanjay Dutt

Seleb bollywood yang menikah di atas 40 tahun. (Instagram/@duttsanjay)
Seleb bollywood yang menikah di atas 40 tahun. (Instagram/@duttsanjay)

Menginjak usai 48 tahun, Sanjay Dutt juga menikah lagi dengan seorang wanita cantik bernama Manyata Dutt.

Sebelumnya, Sanjay Dutt sendiri pernah membina rumah tangga selama dua kali namun berujung perceraian.

4. Boney Kapoor

Seleb bollywood yang menikah di atas 40 tahun. (Instagram/@lovesridevi)
Seleb bollywood yang menikah di atas 40 tahun. (Instagram/@lovesridevi)

Terlepas dari kontroversi isu perselingkuhannya, Boney Kapoor diketahui menikahi Sridevi pada usia 41 tahun.

Pernikahan yang terjalin sejak 1996 itu terbilang awet hingga maut memisahkan keduanya.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Magdolin Boukhary tampil di MEYS 2025 dengan pesan inspiratif tentang kepemimpinan beretika dan peran pemuda Muslim meng...

world | 11:58 WIB

Manal Boujnir tampil memukau di MEYS 2025 dengan pesan visioner tentang aksi iklim dan peran penting pemuda Muslim dalam...

world | 11:50 WIB

Nida Saithi, profesional hukum asal Inggris, tampil di MEYS 2025 dengan pesan literasi hukum dan kepemimpinan etis yang ...

world | 15:41 WIB

Konsul Ekonomi di KJRI Jeddah, Arab Saudi, Joneri Alimin tampil di MEYS 2025 dengan paparan diplomasi ekonomi yang mengi...

world | 15:32 WIB

YBB resmi menutup MEYS 2025 di Makkah dengan pengumuman pemenang berbagai kategori, sekaligus menegaskan peran pemuda Mu...

world | 15:19 WIB

MEYS 2025 resmi dibuka di Makkah dengan ibadah Umrah bersama delegasi dunia sebagai simbol persatuan dan spiritualitas....

world | 15:12 WIB

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB