Hamil 6 Bulan, Jenis Kelamin Anak Meghan Markle Terungkap

Kira-kira cewek atau cowok ya jenis kelaminnya?

Kamis, 17 Januari 2019 | 21:30 WIB
Meghan Markle. (Instagram/@kensingtonroyal)

Meghan Markle. (Instagram/@kensingtonroyal)

Matamata.com - Sudah tinggal hitungan tiga bulan lagi The Duchess of Sussex, Meghan Markle akan melahirkan anaknya dengan Pangeran Harry.

Beberapa waktu lalu, Meghan Markle membocorkan usia kehamilannya kepada seorang wanita. Meghan Markle mengatakan jika saat ini usia kehamilannya menginjak 6 bulan.

Tak hanya itu, ia pun juga membocorkan jika ia akan melahirkan pada April 2019 nanti.

Sayangnya,Meghan Markle masih enggan menyampaikan jenis kelamin anaknya kelak. Ia berdalih jika dirinya belum mengetahui jenis kelamin anaknya.

Namun semakin ke sini, semakin terlihat apa jenis kelamin anaknya nanti.

Menurut pengamatan E News, pada Rabu (16/1/2019) waktu setempat, Meghan Markle memberikan tanda-tanda jenis kelamin anaknya berdasarkan pakaian yang mereka kenakan.

Meghan Markle. (Instagram/@kensingtonroyal)
Meghan Markle. (Instagram/@kensingtonroyal)

Makin ke sini, Meghan Markle makin sering mengenakan baju hijau saat berolahraga. Tak hanya itu, Meghan Markle juga lebih sering mengenakan baju biru navy.

Misalnya saja saat makan malam bersama Pangeran Harry semalam. Meghan Markle nampak anggun saat mengenakan gaun biru penuh payet.

Saat liburan pun, Meghan Markle juga sering mengenakan baju warna biru navy. Ia juga mengenakan gaun biru di sejumlah makan malam yang ia ikuti selama kehamilan ini.

Dengan adanya sederet bukti ini, banyak yang menyangka jika Meghan Markle akan memiliki anak laki-laki, terlihat dari warna baju yang ia kenakan.

Baca Juga: Intip Pose Judika saat Hibur Debat Capres di Bidakara, Yuk!

Tapi kembali lagi, tak ada yang tahu jenis kelamin anak Meghan Markle sebenarnya. Jadi tunggu aja bulan April nanti guys.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Magdolin Boukhary tampil di MEYS 2025 dengan pesan inspiratif tentang kepemimpinan beretika dan peran pemuda Muslim meng...

world | 11:58 WIB

Manal Boujnir tampil memukau di MEYS 2025 dengan pesan visioner tentang aksi iklim dan peran penting pemuda Muslim dalam...

world | 11:50 WIB

Nida Saithi, profesional hukum asal Inggris, tampil di MEYS 2025 dengan pesan literasi hukum dan kepemimpinan etis yang ...

world | 15:41 WIB

Konsul Ekonomi di KJRI Jeddah, Arab Saudi, Joneri Alimin tampil di MEYS 2025 dengan paparan diplomasi ekonomi yang mengi...

world | 15:32 WIB

YBB resmi menutup MEYS 2025 di Makkah dengan pengumuman pemenang berbagai kategori, sekaligus menegaskan peran pemuda Mu...

world | 15:19 WIB

MEYS 2025 resmi dibuka di Makkah dengan ibadah Umrah bersama delegasi dunia sebagai simbol persatuan dan spiritualitas....

world | 15:12 WIB

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB