7 Seleb Hollywood Bersaudara yang Ikonik dan Sister Goal Banget

Nggak cuma aktif di dunia hiburan, mereka juga aktivis lo.

Kamis, 09 Agustus 2018 | 19:00 WIB
Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (brit.co)

Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (brit.co)

Matamata.com - Tak semua seleb Hollywood menutup rapat kehidupan pribadinya. Ada juga yang dengan terang-terangan menunjukkan hubungan dengan saudaranya, seperti Bella Hadid.

Bella Hadid adalah satu di antara sejumlah seleb Hollywood yang menunjukkan kekompakannya dengan sang kakak, Gigi Hadid.

Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Instagram/@gigihadid)
Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Instagram/@gigihadid)

Sama-sama berkarier di dunia model, keduanya nampak kompak dan diidolakan oleh banyak orang.

Nah, nggak cuman Bella Hadid dan Gigi Hadid aja yang ikonik dan sister goal.

Enam seleb bersaudara berikut ini juga sister goal banget.

1. Kylie Jenner dan Kendall Jenner

Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Instagram/@kyliejenner)
Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Instagram/@kyliejenner)

Adik-kakak kontroversial ini juga menjadi pasangan adik-kakak yang kerap jadi sorotan.

Kekompakan keduanya sering kali menuai pujian dari netizen.

2. Jessica Simpson dan Ashlee Simpson

Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Instagram/@jessicasimpson)
Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Instagram/@jessicasimpson)

Selain sebagai seorang penyanyi yang terkenal, duo Simpson ini juga menjadi idola di beberapa program acara televisi.

Baca Juga: Lucunya Chacha Frederica Berdandan ala Maskot Asian Games 2018

3. Cara Delevingne dan Poppy Delevingne

Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Pinterest)
Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Pinterest)

Seleb bersaudara ini memiliki tujuan yang sama dalam hidupnya.

Keduanya aktif dalam membela hak-hak perempuan yang tertindas.

4. Zoey Deutch dan Madelyn Deutch

Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Instagram/@zoeydeutch)
Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (Instagram/@zoeydeutch)

Selain sama-sama bekerja di industri hiburan, adik-kakak ini juga sedang membuat projek bersama.

5. Noah Cyrus dan Miley Cyrus

Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (lifeandstylemag)
Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (lifeandstylemag)

Siapa yang nggak kenal dengan seleb bersaudara satu ini?

Noah Cyrus dan Miley Cyrus sama-sama aktif di dunia hiburan sebagai seorang penyanyi.

6. Beyonce dan Solange Knowles

Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (usmagazine)
Seleb bersaudara yang ikonik dan sister goal banget. (usmagazine)

Selain sama-sama berkarir di dunia hiburan, seleb bersaudara ini juga seorang aktivis.

Beyonce dan Solange Knowles adalah aktivis yang memperjuangan kesetaraan hak perempuan dan laki-laki.

Dari ketujuh seleb bersaudara di atas, mana yang jadi idolamu?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Magdolin Boukhary tampil di MEYS 2025 dengan pesan inspiratif tentang kepemimpinan beretika dan peran pemuda Muslim meng...

world | 11:58 WIB

Manal Boujnir tampil memukau di MEYS 2025 dengan pesan visioner tentang aksi iklim dan peran penting pemuda Muslim dalam...

world | 11:50 WIB

Nida Saithi, profesional hukum asal Inggris, tampil di MEYS 2025 dengan pesan literasi hukum dan kepemimpinan etis yang ...

world | 15:41 WIB

Konsul Ekonomi di KJRI Jeddah, Arab Saudi, Joneri Alimin tampil di MEYS 2025 dengan paparan diplomasi ekonomi yang mengi...

world | 15:32 WIB

YBB resmi menutup MEYS 2025 di Makkah dengan pengumuman pemenang berbagai kategori, sekaligus menegaskan peran pemuda Mu...

world | 15:19 WIB

MEYS 2025 resmi dibuka di Makkah dengan ibadah Umrah bersama delegasi dunia sebagai simbol persatuan dan spiritualitas....

world | 15:12 WIB

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB