Mpok Atiek Berubah 6 Tahun Usai Lepas Silikon, Asty Ananta Beri Kesaksian

Sekitar enam tahun berlalu pasca lepas silikon, wajah Mpok Atiek sempat membuat netizen heboh.

Yohanes Endra
Kamis, 13 Mei 2021 | 13:38 WIB
Mpok Atiek (MataMata.com/Yuliani]

Mpok Atiek (MataMata.com/Yuliani]

Matamata.com - Beberapa waktu lalu, Atiek Riwayati alias Mpok Atiek mengenang pengalaman pahitnya memilih jalan pintas ingin tampil cantik dengan cara suntik silikon. Sayangnya, setelah belasan tahun berlalu sejak suntik silikon pada tahun 90'an, wajah Mpok Atiek bengkak dan memerah.

"Singkat cerita 15 tahun kemudian kayak nenek sihir, memble semuanye," ujar Mpok Atiek dengan logat Betawi.

Dari situ, Mpok Atiek konsultasi dengan dokter bedah. Solusinya adalah diambil tindakan pengangkatan operasi silikon di wajahnya. Sejauh ini, Mpok Atiek sudah dioperasi sebanyak 21 kali.

Baca Juga: Mpok Atiek 21 Kali Operasi Angkat Silikon, Kondisi Wajahnya Sungguh Miris

Mpok Atiek bersama Asty Ananta. (Instagram/asty_ananta)
Mpok Atiek bersama Asty Ananta. (Instagram/asty_ananta)

Kemudian, sekitar enam tahun berlalu pasca lepas silikon, wajah Mpok Atiek sempat membuat netizen heboh. Hal ini terungkap dari unggahan Instagram Asty Ananta pada bulan Agustus 2020.

Mpok Atiek terlihat sedang makan bersama di sebuah restoran. Di situ Mpok Atiek tampil dengan makeup tebal.

Mpok Atiek juga tersenyum lepas tanpa harus terbebani keluhan mengenai silikon yang selama ini membuatnya terpuruk.

Baca Juga: Bocor! Pernikahan Rizky Billar dan Lesti Kejora Dibongkar Mpok Atiek

Mpok Atiek (MataMata.com/Yuliani]
Mpok Atiek (MataMata.com/Yuliani]

Asty Ananta pun membuat kesaksian. Ia mengatakan bahwa Mpok Atiek terlihat semakin cantik dan penuh kasih sayang.

"Perjumpaan indah penuh cerita bersama mama Mpok Atiek tercinta. Selalu cantik dan menyayangi saya. Love you Mom," tulis Asty Ananta.

Baca Juga: Jual Emas Buat Gaji Pegawai, 5 Potret Rumah Sederhana Mpok Atiek

Berita Terkait

TERKINI

Penyakit Nassar Terungkap, KD Terciduk Pakai Tas Mewah saat Blusukan
seleb | 20:00 WIB
Jefri Nichol mengaku ingin menjajal kemampuan El Rumi dalam bertarung.
seleb | 19:43 WIB
"Kalau misalkan lo disuruh bayar gue, bisa bayar berapa?" kata Mgdalenaf.
seleb | 17:43 WIB
Jadi ingat Aya dan Azam di Para Pencari Tuhan nih. Bikin baper!
seleb | 16:35 WIB
Seorang pemilik warteg girang warung makannya didatangi Duta Sheila On 7.
seleb | 15:19 WIB
Stefan William ditabrak perempuan bawa motor.
seleb | 12:51 WIB
Interaksi mereka selama momen buka bersama pun terlihat santai.
seleb | 12:35 WIB
Hotman Paris menghubungi Raffi Ahmad langsung untuk meminta klarifikasi.
seleb | 11:58 WIB
Ada yang ajak suami dan anaknya juga, nih.
seleb | 11:00 WIB
Tampilkan lebih banyak