Suara Anak Terry Dijadikan Konten dengan Anjing, Stasya Bwarlele Minta Maaf

Terry sempat naik pitam saat suaranya dan sang anak dijadikan konten dengan anjing.

Tinwarotul Fatonah | Irma Joanita | MataMata.com
Kamis, 22 Oktober 2020 | 13:22 WIB
Stasya Bwarlele dan Terry. (Instagram/@stasyabwar, @missterryous_shahab)

Stasya Bwarlele dan Terry. (Instagram/@stasyabwar, @missterryous_shahab)

Matamata.com - Penyanyi Terry sempat emosi ketika suara dirinya dan sang anak dijadikan konten TikTok oleh selebgram Stasya Bwarlele. Terry pun langsung menegur Stasya Bwarlele lewat Instagram story. Terry pun meminta untuk Stasya Bwarlele take down konten yang telah dibuat di aplikasi Tik Tok tersebut. Selebgram Stasya Bwarlele pun sempat kaget dan akhirnya minta maaf.

"Boleh lain kali hati-hati pilih konten masa anak saya dijadiin backsound buat anjingnya. Nggak terima deh. Tolong take down ya. Makasih sebelumnya," tulis Terry.

Terry sempat tersinggung suaranya dan anak dijadikan konten dengan anjing. (Instagram/@missterryous_shahab)
Terry sempat tersinggung suaranya dan anak dijadikan konten dengan anjing. (Instagram/@missterryous_shahab)

Dikira masih marah, Stasya Bwarlele langsung meminta maaf kepada Terry karena sempat ditelepon oleh Robby Purba. Hal ini pun diklarifikasi oleh Terry setelah menerima permintaan maaf dari Stasya Bwarlele. "Klarifikasi dan segera dihapus untuk status instagram saya sebelumnya, manusia bisa khilaf tapi tugas kita saling memaafkan." tulis Terry.

Terry juga meminta maaf kepada Stasya Bwarlele yang mau turunkan video dengan anjingnya tersebut. Penyanyi Di Persimpangan Dilema ini juga meminta maaf jika ada salah kata.

"Makasi ya @stasyabwar26 udah berbesar hati mau terima keluh kesah aku. Minta maaf jadi begini. Makasi buat @terrylizers yang udah bantu nyampein ini. Minta maaf ya @stasyabwar26 klo ada kata yang menyakitkan dari aku dan followers aku. God bless you dear," pungkas Terry.

Terry sempat tersinggung suaranya dan anak dijadikan konten dengan anjing. (Instagram/@missterryous_shahab)
Terry sempat tersinggung suaranya dan anak dijadikan konten dengan anjing. (Instagram/@missterryous_shahab)

Wah, untungnya dah saling minta maaf nih Stasya Bwarlele dan Terry. Gimana nih kalau menurutmu?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB