Dul Jaelani Ngevlog Bareng Tiara Idol, Maia Estianty: Pepet Teros

Lampu hijau dari Maia Estianty ke Dul buat gaet Tiara nih.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Kamis, 05 Maret 2020 | 11:02 WIB
Maia Estianty dan Dul Jaelani. (Instagram/@maiaestiantydiary)

Maia Estianty dan Dul Jaelani. (Instagram/@maiaestiantydiary)

Matamata.com - Kedekatan Dul Jaelani dengan jebolan Indonesian Idol, Tiara Anugrah atau Tiara Idol lagi jadi sorotan nih.

Setelah sukses berduet bareng di panggung grand final Indonesian Idol, keduanya jadi dekat. Bahkan banyak yang menjodoh-jodohkan Dul dan Tiara.

Dul Jaelani dan Tiara Anugrah. (Instagram/@maiaestiantyreal)
Dul Jaelani dan Tiara Anugrah. (Instagram/@maiaestiantyreal)

Dul juga tampak masih memberikan dukungan pada Tiara Idol di malam pengumuman pemenang Indonesian Idol.

Ini terlihat Dul mengajak kolaborasi Tiara Idol di vlognya.

Melihat vlog yang bikin penggemar senyum-senyum sendiri karena kemesraan Dul dan Tiara, Maia Estianty bereaksi.

Terlihat dari postingan Dul, Maia tak pernah absen untuk meninggalkan komentar.

Seperti memberikan lampu hijau atau merestui hubungan anaknya, Maia justru ikut-ikutan menggodai Dul.

Seperti dipostingan Dul saat ia curhat seneng karena bisa ngobrol-ngobrol dengan Tiara.

Tiara Idol dan Dul Jaelani. (Instagram/@duljaelani)
Tiara Idol dan Dul Jaelani. (Instagram/@duljaelani)

"Ehem," komentar Maia Estianty ditambah emoji love dan tertawa.

Sementara itu dipostingan lainnya, Maia malah menyuruh Dul untuk terus mengejar Tiara nih.

Baca Juga: Ada Ahmad Dhani, 5 Momen Maia Estianty Iringi Keyboard Buat Dewa 19

"Pepet terossss, jangan kasih kendor," komentarnya yang langsung disorot netizen.

Netizen juga ikut senang melihat Maia Estianty setuju dengan Dul dan Tiara.

Dul Jaelani dan Maia Estianty (Instagram/@maiaestiantyreal)
Dul Jaelani dan Maia Estianty (Instagram/@maiaestiantyreal)

"hahahahaha, jangann sampeee lepasss yaa bunnn," komentar netizen.

"@maiaestiantyreal bunda Cocok setuju bunda...yang nggak setuju orang sirik bunda," komentar netizen lain.

"Wah bunda bar bar banget bun hahaha," komentar lainnya.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB