Beredar Kabar Jennifer Dunn Lahirkan Anak Faisal Harris

Begini kata kuasa hukum Faisal Harris.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Rabu, 19 Desember 2018 | 17:52 WIB
Artis Jennifer Dunn. [suara.com]

Artis Jennifer Dunn. [suara.com]

Matamata.com - Santer berhembus kabar jika artis Jennifer Dunn melahirkan seorang anak dari pernikahannya dengan Faisal Harris, di sebuah rumah sakit di kawasan Jakarta Selatan pada 17 Desember lalu.

Kabar persalinan Jennifer Dunn bisa dimaklumi, karena dalam foto-foto yang beredar baru-baru ini, tubuh Jedun terlihat gemuk.

Namun kuasa hukum Faisal Harris, Firman Chandra membantah kabar tersebut. Menurut Firman, belakangan tubuh Jennifer Dunn memang gemuk, tapi bukan karena hamil.

Mengenakan hijab, Jennifer Dunn jalan bareng Faisal Haris. (Instagram Lambe Turah)
Mengenakan hijab, Jennifer Dunn jalan bareng Faisal Haris. (Instagram Lambe Turah)

''Kalau hamil salah, tidak benar begitu. Tapi kalau gemuk memang benar, karena bahagia kayaknya,'' kata Firman Chandra, saat dihubungi Suara.com, Rabu (19/12/2018). 

Firman menyatakan kalau Jennifer Dunn sudah memiliki anak. Tetapi itu hasil pernikahannya terdahulu bukan dengan Faisal Harris.

''Dari Mas Haris nggak. Terakhir saya ketemu minggu lalu, memang kondisi gemuk ya,'' kata Firman Chandra menegaskan.

Jennifer Dunn dan Faisal Harris telah menikah sebelum adanya perceraian dengan Sarita Abdul Mukti. Faisal Harris pun kerap mengunjungi Jedun saat ditahan di Pondok Bambu karena kasus narkoba.

SUMBER: Suara.com

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB