Sinopsis Ikatan Cinta 26 Juli 2021: Andin Nangis, Aldebaran Tersentak

Yuk Simak sinopsis Ikatan Cinta 26 Juli 2021 di bawah ini.

Tinwarotul Fatonah | Farah Nabila | MataMata.com
Senin, 26 Juli 2021 | 16:53 WIB
Sinopsis Ikatan Cinta. (Instagram/layardrama_rcti)

Sinopsis Ikatan Cinta. (Instagram/layardrama_rcti)

Matamata.com - Permasalahan yang menimpa Andin empat lalu membuat Aldebaran bertekad untuk menjadi penyelamat sang istri. Ia ingin membereskan semua benang kusut yang menyelimuti kehidupan Andin di masa lalu.

Andin yang mencurahkan hatinya mengenai rasa penyesalan karena tak bisa melihat pertumbuhan Reyna sejak bayi membuat Aldebaran tersentak.

Sinopsis Ikatan Cinta 25 Juli 2021. (Instagram/layardrama_rcti)
Sinopsis Ikatan Cinta 26 Juli 2021. (Instagram/layardrama_rcti)

Aldebaran terenyuh mendengar curhatan Andin yang terus menerus menyesali masa lalunya tak bisa merawat anak kandungnya.

Sebab itu, Aldebaran pun semakin bertekad untuk menyembuhkan luka hati Andin dengan menyelesaikan masalah tersebut.

Sinopsis Ikatan Cinta 25 Juli 2021. (Instagram/layardrama_rcti)
Sinopsis Ikatan Cinta 26 Juli 2021. (Instagram/layardrama_rcti)

Aldebaran masih menunggu kondisi Pak Sumarno yang baru mengalami kecelakaan.

Ketika Sumarno kembali sadar nanti, ia akan jadi saksi kunci kasus pembunuhan Roy.

Sementara itu, Catherine masih berupaya untuk bertemu Aldebaran. Ia ingin menjelaskan bahwa pelaku pembunuhan sebenarnya bukan Mama Sarah.

Sinopsis Ikatan Cinta 22 Juli 2021. (Instagram/layardrama_rcti)
Sinopsis Ikatan Cinta 22 Juli 2021. (Instagram/layardrama_rcti)

Catherine menyesal tidak bisa menolong Roy saat kejadian pembunuhan itu terjadi. Ia pun berencana membantu Aldebaran mengungkap kasus tersebut.

Ia akan mengungkapkan apa yang Catherine lihat saat kejadian tersebut sehingga bisa membuktikan bahwa Mama Sarah bukan lah pelakunya.

Sinopsis Ikatan Cinta 19 Juli 2021. (Instagram/layardrama_rcti)
Sinopsis Ikatan Cinta 19 Juli 2021. (Instagram/layardrama_rcti)

Catherine juga mengaku memiliki rekaman percakapannya dengan Mama Sarah.

Baca Juga: Alur Ikatan Cinta Dianggap Tak Jelas, Ribuan Orang Tanda Tangani Petisi

Kontan, pengakuan Catherine membuat Aldebaran kaget. Ia pun kini meminta bantuan agar rekaman tersebut bisa ia gunakan sebagai bukti tambahan.

Lantas setelah semua bukti tersebut di tangan Aldebaran, mampukah dia mengungkap kasus pembunuhan Roy yang sebenarnya? Atau akan ada rintangan lain yang membuat rencananya gagal total?

Simak kelanjutan sinopsis Ikatan Cinta 26 Juli 2021 ini dengan menyaksikan kisahnya di RCTI pukul 19.45 WIB.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB

Melalui JAFF Content Market, para kreator akan berkesempatan untuk berinteraksi langsung dengan produser, investor, dan ...

life | 15:16 WIB

Mengelola pengeluaran saat bermain game mobile dapat menjadi tantangan, tetapi dengan strategi yang tepat, Anda dapat me...

life | 13:27 WIB

Film Yakin Nikah berputar pada perjalanan romansa Niken yang dihadapi pilihan antara si pacar: Arya atau si mantan: Gerr...

life | 13:04 WIB

Jika webseries-nya terasa dekat dan personal, versi filmnya akan terasa lebih megah dan sinematik....

life | 11:38 WIB