Sultan Sejak Lahir, 5 Potret Kamar Nagita Slavina di Rumah Rieta Amilia

Kayak apa sih potret kamar Nagita Slavina di rumah Rieta Amilia?

Tinwarotul Fatonah | Irma Joanita | MataMata.com
Sabtu, 20 Maret 2021 | 15:15 WIB
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. (Instagram/@raffinagita1717)

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina. (Instagram/@raffinagita1717)

Matamata.com - Nagita Slavina diketahui jadi salah satu artis yang tajir melintir sejak lahir. Semasa hidup bersama Rieta Amilia, Nagita Slavina menempati kamar mewah yang memiliki banyak fasilitas.

Hal ini diunggah oleh YouTube Rieta Amilia beberapa waktu lalu. Ia memamerkan kamar Nagita Slavina bergaya klasik modern saat masih jadi gadis.

Nagita Slavina (Instagram.com/raffinagita1717)
Nagita Slavina (Instagram.com/raffinagita1717)

Penasaran nggak nih? Simak langsung rangkuman Matamata.com di bawah ini yuk :

1. Penuh kaca

Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)
Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)

Kamar Nagita Slavina yang bernuansa klasik modern ini memiliki banyak kaca di dinding. Tampak beberapa kaca ada di samping kanan dan kiri.

Salah satunya yang dekat dengan kasur nih. Kasur Nagita Slavina sendiri tampak memiliki tiang dengan model klasik yang kece abis.

2. Sudut meja

Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)
Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)

Ada meja TV yang besar dengan sudut yang diisi dengan beberapa foto Nagita Slavina dan Caca Tengker. Di sini juga ada TV yang amat besar dipajang.

Terlihat penampakan kamar Nagita Slavina penuh kaca dan bernuansa klasik membuat betah meski sudah tak dihuni. Wah, elegan dan mewah abis ya nuansa interiornya.

3. Wardrobe dan kamar mandi

Baca Juga: Pengasuh Rafathar Ngomelin Nagita Slavina: Cuma Lala yang Berani!

Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)
Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)

Masuk lagi ke dalam ada pintu ke ruangan wardrobe dan kamar mandi. Tampak ruangan wardrobe ini kelihatan penuh dengan barang.

Rupanya banyak barang Nagita Slavina yang masih tersimpan di sini. Ruangan ini juga bersatu dengan kamar mandi.

4. Hiasan di dinding

Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)
Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)

Tampak hiasan di dinding amat klasik modern. Ada cermin yang memiliki ornamen ala klasik juga loh.

Nagita Slavina juga memilih warna-warna yang kalem serta gold untuk interior kamarnya. Wih, sultan dari lahir ya.

5. Sofa

Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)
Kamar Nagita Slavina sejak remaja di rumah Rieta Amilia. (Youtube/RietaAmilia)

Ada sofa yang berada di bawah cermin dan kelihatan nyaman banget. Warna sofa yang satu ini senada dengan kasur Nagita Slavina berwarna pink muda.

Itu tadi lima potret kamar Nagita Slavina di rumah Rieta Amilia yang bernuansa klasik modern. Kece abis ya?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB

Melalui JAFF Content Market, para kreator akan berkesempatan untuk berinteraksi langsung dengan produser, investor, dan ...

life | 15:16 WIB

Mengelola pengeluaran saat bermain game mobile dapat menjadi tantangan, tetapi dengan strategi yang tepat, Anda dapat me...

life | 13:27 WIB

Film Yakin Nikah berputar pada perjalanan romansa Niken yang dihadapi pilihan antara si pacar: Arya atau si mantan: Gerr...

life | 13:04 WIB