Awkarin Sepedaan Pakai Bikini Doang Jadi Gunjingan

"Kalau di kampung bisa-bisa dipanggilin RT," celetuk netizen komentari Awkarin.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Sabtu, 02 Januari 2021 | 16:45 WIB
Selebgram Karin Novilda atau Awkarin saat ditemui di acara peluncuran liquid 'Candu' miliknya di Kawasan Jakarta Pusat, Senin (14/12). (Matamata.com/Alfian Winanto)

Selebgram Karin Novilda atau Awkarin saat ditemui di acara peluncuran liquid 'Candu' miliknya di Kawasan Jakarta Pusat, Senin (14/12). (Matamata.com/Alfian Winanto)

Matamata.com - Awkarin bersama teman-temannya masih menikmati liburan di Bali. Selebgram satu ini membagikan potret-potret serunya. Salah satunya bersepeda di sekitaran pantai.

Awkarin bersama sahabatnya, Erika Carlina menunjukkan ekspresi bahagia saat bersepeda. Bahkan keduanya gowes masih dengan pakaian bikini.

"Island babes," caption Awkarin, Sabtu (2/1/2021).

Awkarin. (Instagram/@awkarin)
Awkarin. (Instagram/@awkarin)

Namun gara-gara Awkarin bersepeda dengan pakaian bikini doang, ia jadi gunjingan netizen.

Bahkan ada yang menyebutkan kalau Awkarin dijulidin di dunia maya.

"Kamu dijulidin di Twitter," komentar netizen lapor ke mantan pacar Sabian Tama ini.

Ada juga netizen yang membandingkan penampilan Awkarin akan jadi sorotan ketika dilakukan di kampung.

"Gak kebayang kalo di kampung gua bisa-bis dipanggilin RT," komentar netizen.

Netizen lain juga memberikan ragam komentarnya. Tentu ada yang pro dan kontra.

Awkarin seksi dibalut gaun hijau. [capture Instagram]
Awkarin seksi dibalut gaun hijau. [capture Instagram]

"Lo nggak malu apa?" tanya netizen.

Baca Juga: Awkarin Seksi Nongkrong Pake Bikini: Awas Masuk Angin!

"Cantik banget," puji netizen. "Keliatan bahagianya @awkarin," tambah yang lain.

"Itu elu kak @awkarin gua kira laki astagaaa," komentar kocak netizen.

Meski dikomentari beragam oleh netizen, Awkarin tak terlihat membalas komentar mereka dan memilih diam.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB