3 Artis Tak Bisa Bayar Listrik, Vanessa Angel Gelap-gelapan 20 Jam

Vanessa Angel baru-baru ini mengaku pernah tak bisa bayar listrik.

Tinwarotul Fatonah | Irma Joanita | MataMata.com
Kamis, 27 Agustus 2020 | 14:30 WIB
Vanessa Angel (Instagram/@vanessaangelofficial)

Vanessa Angel (Instagram/@vanessaangelofficial)

Matamata.com - Artis tanah air tak lepas dari permasalahan hidup yang ada, termasuk saat tak bisa bayar listrik. Hal ini membuatnya disorot karena artis dikenal dengan pemasukan yang besar di dunia entertainment.

Vanessa Angel gelap-gelapan sampai 20 jam karena tak bayar listrik, siapa lagi nih yang pernah merasakan hal tersebut?

Vanessa Angel. (Instagram/@vanessaangelofficial)
Vanessa Angel. (Instagram/@vanessaangelofficial)

Matamata.com pun telah merangkumkan sederet artis yang tak bisa bayar listrik di bawah ini :

1. Vanessa Angel

Pemotretan bayi Vanessa Angel dan Bibi Ardansyah. (Instagram/@wdphotoworks2020)
Pemotretan bayi Vanessa Angel dan Bibi Ardansyah. (Instagram/@wdphotoworks2020)

Vanessa Angel sempat merasakan gelap-gelapan karena bokek tak mampu bayar listrik. Ia pun menceritakan pengalaman tersebut dirasakan selama 20 jam.

Namun pengalaman tersebut membuat Vanessa Angel kini banyak-banyak bersyukur.

2. Ustaz Riza Muhammad

Ustaz Riza Muhammad (Instagram/@tante_rempong_offficial)
Ustaz Riza Muhammad (Instagram/@tante_rempong_offficial)

Beberapa waktu lalu Ustaz Riza Muhammad diberitakan tak bisa bayar listrik karena melarat. Hal ini cukup menghebohkan hingga akhirnya ia buka suara soal yang sebenarnya.

Suami Indri Giana ini pun membantah kabar yang tengah beredar lewat unggahan Instagram pribadinya. "Gara-gara listrik saya diberitakan bangkrut, melarat. Masa iya lima juta rupiah, gara-gara listrik lima juta saya nggak bisa bayar. Padahal saya kan bisa jual kursi saya, kalau saya mau," ujar Ustaz Riza Muhammad.

3. Caisar YKS

Baca Juga: Listrik Mati 20 Jam, Vanessa Angel Ungkap Tak Ada Duit Bayar Tagihannya

Nikita Mirzani dan Caisar YKS. (Youtube/TransTVOfficial)
Nikita Mirzani dan Caisar YKS. (Youtube/TransTVOfficial)

Caisar YKS sempat mengeluh kepada Nikita Mirzani jika belum mampu membayar listrik lewat salah satu program TV. Sosok yang dikenal lewat goyangannya ini pun diberi bantuan oleh Nikita Mirzani dengan membelikan perhiasan.

Nggak cuma orang biasa aja, ada juga artis tak bisa bayar listrik nih. Gimana kalau menurutmu?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB