Bela Syahrini dari Serangan Laurens, 6 Fakta Junita Liesar

Sosialita sekaligus teman Syahrini, Junita Liesar menjadi sorotan usai memberikan pembelaan.

Linda Rahmadanti | Yuliani | MataMata.com
Rabu, 13 Mei 2020 | 20:41 WIB
Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]

Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]

Matamata.com - Sosok Junita Liesar, sosialita sekaligus sahabat Syahrini baru saja menjadi buah bibir. 

Hal ini berawal saat dirinya memberikan pembelaan kepada Syahrini dari serangan yang dilontarkan oleh Laurens

Siapa sebenarnya Junita Liesar? Dia adalah perempuan berdarah Tionghoa-Manado yang saat ini berusia 51 tahun.

Mau kenal lebih jauh? Berikut 6 fakta Junita Laesar yang dirangkum Matamata.com dari beberapa sumber:

1. Memiliki Bisnis Fashion

Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]
Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]

Junita Liesar baru saja membuka bisnis baru di dunia fashion. Busana yang dilabeli nama JL by Junita Liesar ini dijual dengan harga yang dianggap bersahabat dengan kantong.

2. Berkolaborasi dengan Ivan Gunawan untuk Koleksi Ramadan

Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]
Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]

Ivan Gunawan dan Junita Liesar mengeluarkan koleksi Junita Liesar X Ivan Gunawan yang baru diluncurkan pada 6 Mei lalu. Mereka meluncurkan 10 koleksi busana dengan model kaftan elegan dan pilihan warna yang cantik bertema Marakech Festives -Resort 2020.

3. Junita Liesar Seorang Slankers

Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]
Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]

Dalam channel YouTube Jakarta Socialite, Junita menyanyikan lagu 'Ku Tak Bisa' milik Slank selama di mobil. Ia mengaku seorang slankers dan kenal baik dengan para personelnya karena pernah bekerja sama.

Baca Juga: Gerah dengan Sikap Papa Angkat, Sahabat Syahrini Berniat Serang Balik?

4. Awet Muda 

Junita Liesar [Instagram]
Junita Liesar [Instagram]

Meski berusia 51 tahun, Junita Liesar tak menampakkan penampilan seusianya. Ia tampak awet muda karena setiap pagi berenang dan minum jamu sebelum beraktivitas.

5. Hobi Yoga

Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]
Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]

Selain rutin berenang setiap pagi, Junita Laesar juga kerap melakukan yoga. Olahraga Yoga telah dilakukannya bertahun-tahun.

6. Memiliki aset kelas atas

 Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]
Junita Liesar [Instagram/junitaliesar.official]

Junita Liesar merupakan direktur PR and marketing di sebuah klinik kecantikan Seraphim Life Center. Ia juga pernah menempuh pendidikan di England's Bournemouth University.

Dia sendiri memiliki perusahaan yang seratus persen dikelolanya, Quality Holiday. Dengan asetnya itu ia memiliki berbagai fasilitas kelas atas, mulai dari tempat tinggal di kawasan elit semacam Penthouse Da Vinci Sudirman, mobil mewah, hingga pakaian rancangan Victoria Beckham.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB