Trending, 5 Kicauan Komika Fico Gambarkan Betapa Sultannya Raffi Ahmad

Gara-gara Komika Fico Fachriza, Raffi Ahmad jadi trending topik Twitter nih.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Senin, 04 Mei 2020 | 10:33 WIB
Raffi Ahmad dan Fico Fachriza. (Kolase/Matamata.com/Instagram)

Raffi Ahmad dan Fico Fachriza. (Kolase/Matamata.com/Instagram)

Matamata.com - Nama Raffi Ahmad kembali menjadi trending topik di Twitter. Netizen Twitter yang lebih sering menyebut dirinya sobat missqueen ini membicarakan kekayaan dan kesultanan suami Nagita Slavina.

Salah satu netizen yang menggambarkan betapa sultannya Raffi Ahmad adalah komika Fico Fachriza.

Dari Fico, netizen kemudian ikut-ikutan dan sampai meramaikan trending topik Twitter Senin (4/5/2020) pagi.

Dan berikut ini lima kicauan Komika Fico Fachriza gambarkan betapa sultannya Raffi Ahmad.

1. Soal Zodiak

Komika Fico awalnya mereplay sebuah kicauan yang menunjukkan kalau semua zodiak minggu ini memiliki masalah keuangan. Tiba-tiba Fico datang dan menyebut kecuali zodial Raffi Ahmad.

"Kecuali Zodiak Raffi Ahmad," tulisnya.

2. Cicilan pajak

"Raffi Ahmad udah diblack list gak boleh nyicil lagi, katanya keseringan bayar," tulis Fico.

Baca Juga: Nabung 4 Bulan, Karyawan Raffi Ahmad Beli Mobil Cash Tanpa Kredit

Raffi Ahmad (MataMata.com/Muhaimin A Untung)
Raffi Ahmad (MataMata.com/Muhaimin A Untung)

3. Cuma tahun duit pecahan seratus ribuan

"Raffi Ahmad mengira bahwa mata uang rupiah cuma pecahan 100.000," kata Fico.

4. Bukan narik malah ngasih dong!

"Raffi Ahmad pernah ngasih uang ke mesin atm," tambahnya.

5. Branded dong guys tusuk satenya

"Bukti bahwa Raffi Ahmad merakyat, cuma beda tusukan ciloknya merk supreme."

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Konflik antara Aqilla dan Yumna kembali menjadi inti cerita Air Mata di Ujung Sajadah 2....

life | 12:23 WIB

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB