Lagi, Faisal Nasimuddin Mampir di Kolom Komentar Luna Maya

Luna Maya unggah foto-fotonya saat nonton konser boyband BTS di Thailand.

Madinah | MataMata.com
Senin, 08 April 2019 | 13:43 WIB
Luna Maya. (Suara.com/Sumarni)

Luna Maya. (Suara.com/Sumarni)

Matamata.com - Pulang liburan dari Jepang, artis Luna Maya langsung terbang ke Thailand nonton konser boyband BTS. Konser boyband asal Korea Selatan tersebut digelar di Stadion Rajamangala.

Postingan Luna Maya yang dikomentari Faisal Nasimuddin. [Instagram]
Postingan Luna Maya yang dikomentari Faisal Nasimuddin. [Instagram]

 

Luna Maya pun unggah foto-fotonya di Rajamangala di akun media sosial Instagramnya. Di situ, Luna Maya berpose meletakkan kedua tangannya di atas kepala membentuk hati dengan latar belakang panggung konser.

"I love your smile," tulis Luna Maya di caption foto.

Foto-foto tersebut sontak diserbu ribuan netizen. Banyak yang iri lantaran tak bisa menyaksikan penampilan boyband BTS dari dekat.

Luna Maya saat nonton konser BTS di Thailand. [Instagram]
Luna Maya saat nonton konser BTS di Thailand. [Instagram]

 

Dari ribuan netizen, terselip komentar Faisal Nasimuddin. Pengusaha ganteng asal Malaysia itu mengagumi set panggung yang spektakuler.

"Awesome, nice setup @lunamaya," tulis Fasila Nasimuddin.

Luna Maya saat nonton konser BTS di Thailand. [Instagram]
Luna Maya saat nonton konser BTS di Thailand. [Instagram]

 

Baca Juga: Sindir Kisah Cinta Luna Maya, Pablo Benua dan Rey Utami Panen Hujatan

Ini bukan kali pertama Faisal Nasimuddin mampir di kolom komentar Instagram Luna Maya. Sebelumnya, dia juga berkomentar soal penampilan Luna Maya kenakan hijab saat umrah di Tanah Suci belum lama ini.

"100," tulis Faisal memberi nilai.

Luna kemudian membalas komentar tersebut dengan emoticon tersenyum.

 

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB

Melalui JAFF Content Market, para kreator akan berkesempatan untuk berinteraksi langsung dengan produser, investor, dan ...

life | 15:16 WIB

Mengelola pengeluaran saat bermain game mobile dapat menjadi tantangan, tetapi dengan strategi yang tepat, Anda dapat me...

life | 13:27 WIB

Film Yakin Nikah berputar pada perjalanan romansa Niken yang dihadapi pilihan antara si pacar: Arya atau si mantan: Gerr...

life | 13:04 WIB

Jika webseries-nya terasa dekat dan personal, versi filmnya akan terasa lebih megah dan sinematik....

life | 11:38 WIB

Film kolaborasi PFN, Rekam Films, dan LGW Singapura ini ajak penonton menyusuri 1.859 km perjalanan menuju pelaminan...

life | 19:32 WIB

Kangen film romantis yang ringan, visualnya manis, dan chemistry-nya bikin hati hangat? Yakin Nikah adalah jawabannya!...

life | 13:37 WIB