3 Ratu Ajang Kecantikan Dunia Tampil Pakai Kebaya Setibanya di Indonesia

Akan hadiri Malam Final Puteri Indonesia 2019, 3 ratu ajang kecantikan dunia tiba di Indonesia.

Linda Rahmadanti | Irma Joanita | MataMata.com
Kamis, 07 Maret 2019 | 18:00 WIB
Catriona Gray, Miss Universe 2018. (Instagram/@catriona_gray)

Catriona Gray, Miss Universe 2018. (Instagram/@catriona_gray)

Matamata.com - Malam final Pemilihan Puteri Indonesia 2019 akan dilaksanakan pada Jum'at (08/03/2019).

Pada malam tersebut akan hadir 3 ratu ajang kecantikan dunia, Catriona Gray Miss Universe 2018, Valeria Vazquez Miss International 2018 dan Mariem Claret Velazco Miss Supranational 2018. Ketiga ratu ajang kecantikan dunia ini pun telah tiba di Indonesia hari Kamis (07/03/2019).

Setelah disambut oleh Yayasan Puteri Indonesia, ketiganya pun tampil mengenakan kebaya khas Indonesia. Penampilan 2 ratu ajang kecantikan dunia ini pun terlihat mencuri perhatian. Berikut 5 potret cantik mereka yang telah dirangkum oleh Matamata.com :

1. Disambut ketua Yayasan Puteri Indonesia

Miss Universe disambut di Indonesia. (Instagram/@officialputeriindonesia)
Miss Universe disambut di Indonesia. (Instagram/@officialputeriindonesia)

Miss Universe 2018 tampak disambut oleh ketua Yayasan Puteri Indonesia, Putri Kusumawardani. Catriona Gray terlihat cantik dengan atasan kebaya berwarna hijau muda dan bawahan kain batik warna senada.

2. Foto bersama ketua Yayasan Puteri Indonesia

Disambut oleh Ketua Yayasan Puteri Indonesia. (Instagram/@officialputeriindonesia)
Disambut oleh Ketua Yayasan Puteri Indonesia. (Instagram/@officialputeriindonesia)

Sedangkan Miss International 2018, Mariem Claret Velazco tampil anggun dengan atasan kebaya nuansa pink muda dengan detail slit di bagian leher. Ia pun tampil manis dengan bawahan batik berwarna ungu tua.

3. Miss Supranational 2018 bermain wayang

Miss Supranational 2018 bermain wayang. (Instagram/@officialputeriindonesia)
Miss Supranational 2018 bermain wayang. (Instagram/@officialputeriindonesia)

Tampilan Miss Supranational 2018 terlihat memikat dengan atasan berwarna ungu muda berdetail bordir dan bawahan berwarna biru tua. Duh manis banget ya ratu ajang kecantikan dunia dengan kebaya!

4. Foto bersama Puteri Indonesia

Baca Juga: 5 Potret Cantik Givina Lukita, Adik Uus yang Pernah Ikut Miss Indonesia

Ratu ajang kecantikan dunia saat di Indonesia. (Instagram/@officialputeriindonesia)
Ratu ajang kecantikan dunia saat di Indonesia. (Instagram/@officialputeriindonesia)

Tampak ketiga ratu ajang kecantikan dunia ini terlihat foto bersama 3 Puteri Indonesia saat berada di Tamansari Royal Heritage Spa.

5. Berpose dengan kebaya

Foto bertiga dengan busana kebaya. (Instagram/@garudapageants)
Foto bertiga dengan busana kebaya. (Instagram/@garudapageants)

Duh, tampilan tiga ratu ajang kecantikan dunia memikat banget ya dengan kebaya Indonesia.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB

Saksikan dinamika keluarga yang relatable dibalut komedi dan drama yang menguras emosi, kini sudah di seluruh bioskop In...

life | 14:38 WIB

Bunda Corla tampil di film komedi keluarga Mertua Ngeri Kali....

life | 17:39 WIB