Nggak Nyangka, Ternyata 5 Artis Ini Saudara Ipar

Dunia memang sempit.

Rabu, 24 Oktober 2018 | 11:45 WIB
Keluarga Ashanty. (Instagram/@lizanataliaofficial)

Keluarga Ashanty. (Instagram/@lizanataliaofficial)

Matamata.com - Kadang kita terhenyak ketika menyadari betapa sempitnya daerah yang kita tinggali. Ketika kita mengenal orang lain, ternyata ia juga mengenal seseorang yang dekat atau juga kita kenal. Rupanya, hal semacam ini juga terjadi di dunia entertain. Beberapa seleb ternyata jadi saudara ipar.

Tanpa kita sadari, para selebriti ini memiliki hubungan persaudaraan. Bukan kakak adik, melainkan saudara ipar. Kadang hal sekecil ini tidak banyak yang menyadari.

Berikut Matamata.com berikan ulasan lima selebriti Indonesia yang ternyata saudara ipar.

1. Ilusionis Demian Aditya adalah kakak ipar pemain film Adinia Wirasti. Ya, Demian menikah dengan Sara Wijayanto yang merupakan kakak kandung Adinia.

Sara Wijayanto, Demian Aditya dan Adinia Wirasti. (Instagram/@sarawijayanto)
Sara Wijayanto, Demian Aditya dan Adinia Wirasti. (Instagram/@sarawijayanto)

2. Pedangdut Liza Natalia juga ternyata kakak ipar Ashanty. Liza adalah istri dari kakak kanudng Ashanty. Liza Natalia dan Ashanty ini juga tante-tantenya Milendaru.

Keluarga Ashanty. (Instagram/@lizanataliaofficial)
Keluarga Ashanty. (Instagram/@lizanataliaofficial)

3. Tak banyak yang tahu kalau vokalis Ada Band, Donnie Sibrani ternyata kakak ipar Asmirandah. Donnie menikah dengan Sonya Prischillia Wattimena. Sonya sendiri adalah kakak kandung Jonas Rivano, suami Asmirandah.

Keluarga Jonas Rivano. (Instagram/@asmirandah89)
Keluarga Jonas Rivano. (Instagram/@asmirandah89)

4. Kalau yang ini pasti sudah banyak yang tahu, dong. Teuku Wisnu adalah saudara ipar Irwansyah. Teuku Wisnu menikah dengan Shireen Sungkar pada 2013, sementara Irwansyah menikahi kakak Shireen, Zaskia Sungkar pada 2011 silam.

Shireen Sungkar, Teuku Wisnu, Irwansyah dan Zaskia Sungkar (Instagram/@irwansyah_15)
Shireen Sungkar, Teuku Wisnu, Irwansyah dan Zaskia Sungkar (Instagram/@irwansyah_15)

5. Ini juga tampaknya sudah banyak yang tahu. Tarra Budiman belum lama menjadi bagian keluarga Raffi Ahmad. Tarra menikah dengan Gya Sadiqah, sepupu Raffi, pada 2017 lalu.

Momen pernikahan Tarra Budiman. (Instagram/@tarrabudiman)
Momen pernikahan Tarra Budiman. (Instagram/@tarrabudiman)

Nah, itu dia deretan artis yang ternyata saudara ipar. Kalau Donnie Ada Band dan Asmirandah pasti belum banyak yang tahu, kan?

Baca Juga: Bikin Takut, Ini 6 Artis Langganan Peran Mertua Galak di Sinetron

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB

Melalui JAFF Content Market, para kreator akan berkesempatan untuk berinteraksi langsung dengan produser, investor, dan ...

life | 15:16 WIB