Berkelas! Hoshi SEVENTEEN Ternyata Donasi Rp 539 Juta untuk Kampung Halaman

Hoshi, salah satu member SEVENTEEN telah mengambil tindakan mulia untuk masa depan kampung halamannya.

Diwanna Ericha | Diwanna Ericha | MataMata.com
Selasa, 20 September 2022 | 19:01 WIB
Hoshi SEVENTEEN [Instagram/@ho5hi_kwon]

Hoshi SEVENTEEN [Instagram/@ho5hi_kwon]

Matamata.com - Hoshi, salah satu member SEVENTEEN telah mengambil tindakan mulia untuk masa depan kampung halamannya, Namyangju, Provinsi Gyeonggi, Korea Selatan. Seorang pria kelahiran 1996 menyumbangkan sebuah buku ke Perpustakaan Surat Kabar Lee Suk-young di Namyangju

Tidak hanya itu, Hoshi menyumbangkan 50 juta won (sekitar Rp 539 juta) untuk pemuda setempat.Walikota Namyangju Joo Gwang-deok dan organisasi sosial Hwado-eup menghadiri upacara peresmian sumbangan buku dan donasi yang dilakukan oleh Hoshi.

Ada juga  penampilan pertunjukkan oleh siswa klub dansa dari sekolah menengah pertama atau SMP Maseok dimana almamater Hoshi, membuat acara menjadi sangat meriah. Hoshi merasa sangat terhormat bisa melakukan sesuatu yang luar biasa untuk daerah tempat tinggalnya.

"Merupakan kehormatan untuk bisa melakukan sesuatu yang berarti bagi wilayah tempatku dibesarkan." ujar Hoshi.

Hoshi SEVENTEEN from Soompi
Hoshi SEVENTEEN from Soompi

Kemudian, saat acara donasi buku berlangsung, Hoshi dan para tamu yang hadir menyempatkan diri untuk berfoto bersama.

Pria yang dikenal sebagai macan di SEVENTEEN itu bahkan mengajak Walikota Maseok untuk menjadi 'horangi' ciri khasnya.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Aktris ternama Nikita Willy tampil berbeda dalam perayaan ulang tahun ketiga anak pertamanya, Issa Xander Djokosoetono....

kpop | 09:39 WIB

Aktor asal Korea Selatan, Lee Min Ho, baru-baru ini menjadi sorotan publik Indonesia....

kpop | 14:15 WIB

Selain piscok, Lucas Wong sempat menjajal nasi padang setibanya di Jakarta....

kpop | 16:39 WIB

Tak hanya bernyanyi dan menari, Lucas Wong juga berbincang banyak hal hingga main games....

kpop | 12:04 WIB

Gunjingan soal penampilan Cha Young Joo ramai setelah ia memamerkan potret dirinya ikut bersama sang suami Shin Tae Yong...

kpop | 19:21 WIB

Siap-siap baper, kenalan dengan beberapa pemain drama Dare to Love Me yuk!...

kpop | 12:28 WIB

Drama Chief Detective 1958 tayang hari ini, intip potret Choi Woo Sung dan Yoon Hyun Soo yuk!...

kpop | 13:12 WIB

Dramanya sebentar lagi tayang, kenalan dengan karakter Wi Ha Joon dan Jung Ryeo Won yuk!...

kpop | 13:00 WIB

Blood Free sudah menayangkan empat episode perdana, kepoin potret Han Hyo Joo yuk!...

kpop | 14:37 WIB

Bakal tayang di Netflix, kepoin fakta drama Cashero yang menggaet Junho 2PM yuk!...

kpop | 13:37 WIB