Disentil gegara Tak Nonton Konser KD, Azriel Geram: Aku Nemenin Bokap

"Senang banget kalau keluarga gue berantem," sindir Azriel.

Nur Khotimah
Rabu, 31 Mei 2023 | 13:14 WIB

Kris Dayanti dan Azriel (instagram/@krisdayantilemos)

Matamata.com - Kris Dayanti atau akrab disapa KD baru saja menggelar konser di Singapura. Azriel Hermansyah rupanya tidak ikut hadir di sana untuk menyaksikan konser sang ibu. Hal ini menuai sentilan pedas dari netizen.

Tentu saja hal itu membuat Azriel kesal hingga mencurahkan unek-uneknya lewat unggahan Instagram Story.

"Oknum-oknum ini yang orangnya itu-itu aja, kenapa ya senang banget kalau keluarga gue berantem," sentil Azriel dikutip dari unggahannya, Minggu (28/5/2023).

Adik Aurel Hermansyah tersebut membagikan tangkapan layar chat dengan Ashanty yang sempat meminta Azriel untuk ke Singapura untuk menonton konser Kris Dayanti (KD). Namun ia tidak bisa berangkat.

Azriel rupanya menemani sang ayah, Anang Hermansyah, ke Thailand. Oleh karena itu ia akhirnya absen di konser Kris Dayanti.

"Bunda sama kakak juga udah suru ke Singapore kok kemarin. Cuma karena bokap mau berangkat ke Thailand juga jadi sekalian nemenin," ungkapnya.

Seorang netizen terlihat mengadukan sejumlah akun yang tak suka melihat keluarga besar Ashanty dan KD rukun. Menurut netizen tersebut, ada sebuah akun yang suka memojokkan Ashanty.

"Yang sayang sama keluarga besar saya tolong doanya agar kami selalu akur rukun," tulis Azriel menanggapi aduan netizen.

Simak ulasan lengkapnya dalam video di atas, ya!

Baca Juga: Disindir Tak Nonton Konser Kris Dayanti di Singapura, Azriel Klarifikasi: Bunda Udah Suruh ke Sana, Cuma...

Berita Rekomendasi
Berita Terkait TERKINI
Erina Gudono mengunjungi Candi Prambanan bersama sang suami, Kaesang Pangarep....
hotvideo | 15:00 WIB
Netizen mengungkit momen Wulan Guritno menilai wajah Ayu Ting Ting....
hotvideo | 13:00 WIB
"Gue nggak punya cicilan sama sekali di hidup gue, nol," tutur Surya Insomina....
hotvideo | 21:30 WIB
Berapa harga asli souvenir nikahan Denny Caknan dan Bella Bonita?...
hotvideo | 20:30 WIB
Ternyata, Inara Rusli memang sengaja mengunggah foto tersebut. Perempuan 30 tahun itu ingin tahu seperti apa komentar ne...
hotvideo | 17:00 WIB
Penampilan mantan pengasuh Ashanty bikin netizen salah fokus....
hotvideo | 16:30 WIB
Densu mengatakan kalau istrinya sangat mengkhawatirkan dirinya....
hotvideo | 14:44 WIB
Denny Darko menegaskan bahwa Denny Caknan sebenarnya memiliki perhitungannya sendiri....
hotvideo | 13:49 WIB
Ketika membongkar fakta ini, Boy William menyinggung soal makna hubungan yang sebenarnya....
hotvideo | 16:00 WIB
"Kita bukan hanya begini karena berita, tapi kita juga...," kata Boy William menceritakan soal Ayu Ting Ting....
hotvideo | 14:00 WIB
Tampilkan lebih banyak