Penampilan Devano Danendra Jadi Omongan Teman-Teman Sosialita Iis Dahlia: Dia Masih Laki?

Iis Dahlia menceritakan reaksi teman-temannya soal penampilan Devano Danendra.

Nur Khotimah
Kamis, 13 April 2023 | 15:22 WIB
Devano Danendra dan Iis Dahlia. (Instagram/@isdadahlia)

Devano Danendra dan Iis Dahlia. (Instagram/@isdadahlia)

Matamata.com - Penampilan Devano Danendra Jadi Omongan Teman-Teman Sosialita Iis Dahlia: Dia Masih Laki?

Devano Danendra kerap tampil nyentrik dalam berbagai kesempatan. Keputusan tersebut rupanya menjadi perbincangan di kalangan teman-teman Iis Dahlia.

Informasi tersebut disampaikan langsung oleh Iis Dahlia selaku ibu Devano Danendra. Menurut penuturan Iis Dahlia, beberapa temannya mempertanyakan penampilan Devano ketika bertemu.

Baca Juga: Dibilang Cewek Berkumis Nafsuan, Iis Dahlia Akui Nafsunya Gede: Gue Nggak Pakai Celana Dalam Aja...

"Dia itu dibilang gini, Devano tuh masih laki?" kata Iis Dahlia menirukan pertanyaan temannya, dikutip dari kanal YouTube Trans7 pada Kamis (13/4/2023).

Iis Dahlia menyayangkan kalau pertanyaan yang dilontarkan temannya ini terjadi akibat masifnya pemberitaan.

Informasi ini dinilainya tak lagi berdampak pada orang-orang yang tinggal di desa, tetapi juga sudah masuk ke kota.

Baca Juga: Devano Danendra Digosipkan Murtad, Iis Dahlia Dituduh Kena Karma: Punya Mulut Lemes Amat!

"Gara-gara pemberitaan ya, bukan orang kampung doang loh, maksudnya orang yang tinggal di daerah yang awam banget. Itu teman-teman gue yang di ibu kota, yang sosialita aja suaminya tuh sampai ngomong kayak gitu,” terang Iis Dahlia.

Sang ibu menerangkan kalau Devano memang meniru gaya pakaian Harry Styles. Maka dari itu Devano juga ikut mewarnai kukunya dengan kutek warna-warni.

Penyanyi dangdut ini pun mengaku tak keberatan soal perubahan penampilan putranya karena Devano memang bekerja di dunia entertainment. (Adia Rahmansyah)

Baca Juga: Ramai Devano Danendra Diisukan Pindah Agama, Suami Iis Dahlia Buka Suara

Berita Terkait

TERKINI

Ayu Ting Ting lebih memilih menertawakan orang yang merasa dirinya paling sempurna.
dangdut | 15:38 WIB
Ayu Ting Ting menjual baju bekasnya di halaman rumah.
dangdut | 12:23 WIB
Cuplikan acara TV yang dipandu Ayu Ting Ting sempat viral di media sosial.
dangdut | 11:11 WIB
Beni Mulyana merupakan saudara laki-laki Lesti Kejora yang dua tahun lebih tua dari sang adik.
dangdut | 11:00 WIB
"Duit bisa dicari, kalau baju Ayu Ting Ting, aduh cuma satu ibu!" ujar Ayu.
dangdut | 17:21 WIB
Selfi DA memulai kariernya sebagai penyanyi keliling di acara hajatan
dangdut | 17:01 WIB
Fans Lesti Kejora dan Selfi DA ribu di medsos unggulkan idola masing-masing.
dangdut | 08:09 WIB
Dipenuhi sederet penghargaan yang pernah diperoleh Raja Dangdut.
dangdut | 08:00 WIB
Joget sambil pamer emas, Umi Kalsum dibanding-bandingkan sama Mama Rieta.
dangdut | 14:25 WIB
Dewi Perssik sudah menyiapkan polisi untuk menjaga rumahnya.
dangdut | 13:10 WIB
Tampilkan lebih banyak