Kajol Pakai Gaun Backless, Cokelat Nempel di Dagu Bikin Tambah Manis

Menginjak usia 45 tahun, aura Kajol dipuji fans semakin bersinar.

Kamis, 23 Juli 2020 | 16:30 WIB
Kajol. (Instagram/@kajol)

Kajol. (Instagram/@kajol)

Matamata.com - Aktris bollywood Kajol sukses bikin terpana dalam postingan teranyarnya pada Rabu (22/7).

Istri Ajay Devgan itu mulanya mengunggah foto pemotretan dengan ekspresi serius.

Tetapi, ia tetap terlihat menawan dengan gaun putih off shoulder sambil pamer dress backless. Pesonanya pun makin memikat dengan rambut cepol.

"When somebody asks me what i'm up to," ujar Kajol.

Namun, di balik photoshoot paripurna Kajol, penggemar dibuat salfok dengan sedikit cokelat yang menempel di dagunya.

"How dare you?..Wait..is that chocolate on my chin???," terang Kajol.

Kajol. (Instagram/@kajol)
Kajol. (Instagram/@kajol)

Tak berselang lama, unggahan tersebut banjir komentar netizen yang tersihir dengan kecantikan bintang film Kuch Kuch Hota Hai tersebut.

"Universal beauty," komentar akun @imravitiwari1.

"Such an adorable cutie, lots of love to you @kajol," imbuh netizen @endearingdreamz.

Baca Juga: 3 Gaya Seleb Bollywood Tidur Tengkurap di Ranjang, Kajol Bikin Dag Dig Dug

"Love you Kajol. Meskipun wajahmu penuh dengan cokelat, tidak masalah," terang akun @subashinianoma.

"Setiap waktu dan kapanpun selalu cantik," jelas netizen @amarshinghtarungi.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Magdolin Boukhary tampil di MEYS 2025 dengan pesan inspiratif tentang kepemimpinan beretika dan peran pemuda Muslim meng...

world | 11:58 WIB

Manal Boujnir tampil memukau di MEYS 2025 dengan pesan visioner tentang aksi iklim dan peran penting pemuda Muslim dalam...

world | 11:50 WIB

Nida Saithi, profesional hukum asal Inggris, tampil di MEYS 2025 dengan pesan literasi hukum dan kepemimpinan etis yang ...

world | 15:41 WIB

Konsul Ekonomi di KJRI Jeddah, Arab Saudi, Joneri Alimin tampil di MEYS 2025 dengan paparan diplomasi ekonomi yang mengi...

world | 15:32 WIB

YBB resmi menutup MEYS 2025 di Makkah dengan pengumuman pemenang berbagai kategori, sekaligus menegaskan peran pemuda Mu...

world | 15:19 WIB

MEYS 2025 resmi dibuka di Makkah dengan ibadah Umrah bersama delegasi dunia sebagai simbol persatuan dan spiritualitas....

world | 15:12 WIB

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB