4 Aktris Hollywood Jadi Pramugari di Film, Siapa Paling Seksi?

Seksi bingits nih Zooey Deschanel dkk.

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Jum'at, 13 Desember 2019 | 12:00 WIB
Zooey Deschanel. (Shutterstock)

Zooey Deschanel. (Shutterstock)

Matamata.com - Sosok pramugari kerap ditampilkan dalam film Hollywood. Seperti Catherine Zeta-Jones  dkk nih yang menghipnotis penonton lewat akting dan kecantikannya. 

Penasaran siapa saja artis Hollywood yang pernah berperan sebagai pramugari?

Setidaknya ada empat tokoh pramugari yang dinilai seksi lewat perannya di film.

Dihimpun dari laman Complex, berikut empat pramugari terseksi di film!

1. Kirsten Dunst sebagai Claire Colburn di Elizabethtown

Pramugari Terseksi di Film, Kirsten Dunst sebagai Claire Colburn di Elizabethtown. (instagram.com/kirstendunst)
Pramugari Terseksi di Film, Kirsten Dunst sebagai Claire Colburn di Elizabethtown. (instagram.com/kirstendunst)

Kirsten Dunst sukses memainkan peran sebagai pramugari seksi di film Elizabethtown.

Dunst berperan sebagai pramugari bernama Claire Colburn yang jatuh hati kepada seorang desainer sepatu yang diperankan oleh Orlando Bloom.

2. Sofia Vergara sebagai Blanca di Soul Plane

Pramugari Terseksi di Film, Sofia Vergara sebagai Blanca di Soul Plane. (instagram.com/sofiavergara)
Pramugari Terseksi di Film, Sofia Vergara sebagai Blanca di Soul Plane. (instagram.com/sofiavergara)

Pesona Sofia Vergara tak perlu diragukan lagi. Ia sukses membuat penonton klepek-klepek dengan aktingnya di film Soul Plane.

Sofia berperan sebagai Blanca di film yang rilis tahun 2004 silam ini.

Baca Juga: Komedi K-Pop Pertama Hollywood Siap Diproduksi Rebel Wilson, Wajib Kepo nih

3. Catherine Zeta-Jones sebagai Amelia Warren di The Terminal

Pasangan Hollywood Catherine Zeta-Jones dan Michael Douglas. [Shutterstock]
Pasangan Hollywood Catherine Zeta-Jones dan Michael Douglas. [Shutterstock]

Beradu akting dengan Tom Hanks, nyatanya Catherine Zeta-Jones bisa tampil nyaris tanpa cela.

Perannya sebagai Amelia Warren di The Terminal membuat penonton berharap menjadi Tom Hanks barang sebentar saja.

4. Zooey Deschanel sebagai Anita di Almost Famous

Zooey Deschanel. (Shutterstock)
Zooey Deschanel. (Shutterstock)

Siapa yang tak jatuh hati dengan pemeran Summer di 500 Days of Summer ini?

Zooey Deschanel berperan sebagai pramugari cantik bernama Anita di film Amost Famous.

Aktingnya sukses menuai pujian di film rilisan tahun 2000 ini.

Itulah empat pramugari terseksi di film! Siapa favoritmu? [Dany Garjito]

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Magdolin Boukhary tampil di MEYS 2025 dengan pesan inspiratif tentang kepemimpinan beretika dan peran pemuda Muslim meng...

world | 11:58 WIB

Manal Boujnir tampil memukau di MEYS 2025 dengan pesan visioner tentang aksi iklim dan peran penting pemuda Muslim dalam...

world | 11:50 WIB

Nida Saithi, profesional hukum asal Inggris, tampil di MEYS 2025 dengan pesan literasi hukum dan kepemimpinan etis yang ...

world | 15:41 WIB

Konsul Ekonomi di KJRI Jeddah, Arab Saudi, Joneri Alimin tampil di MEYS 2025 dengan paparan diplomasi ekonomi yang mengi...

world | 15:32 WIB

YBB resmi menutup MEYS 2025 di Makkah dengan pengumuman pemenang berbagai kategori, sekaligus menegaskan peran pemuda Mu...

world | 15:19 WIB

MEYS 2025 resmi dibuka di Makkah dengan ibadah Umrah bersama delegasi dunia sebagai simbol persatuan dan spiritualitas....

world | 15:12 WIB

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB