Shah Rukh Khan Dirangkul Dua Lipa, Langsung Digeruduk Netizen!

"Masha Allah," kata salah satu netizen memuji visual Shah Rukh Khan yang dirangkul Dua Lipa.

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Sabtu, 16 November 2019 | 20:12 WIB
Shah Rukh Khan (Instagram/@iamsrk)

Shah Rukh Khan (Instagram/@iamsrk)

Matamata.com - Shah Rukh Khan kembali mencuri perhatian dunia maya. Penampilan terbarunya saat dirangkul penyanyi dunia, Dua Lipa benar-benar bikin penggemar Bollywood jatuh hati.

Yup, hari ini, Sabtu (16/11/2019), Shah Rukh Khan memposting dua potret terbaru di Instagram pribadinya. Tidak sendirian, aktor Bollywood itu tampak bersama pelantun New Rules, Dua Lipa.

Shah Rukh Khan kece badai dengan T-Shirt putih yang dibungkus kemeja kotak-kotak biru. Celana jeans biru menambah keren penampilannya.

Dua Lipa seksi mempertontonkan perutnya mengenakan crop top coklat muda dan denim hitam. Makeup-nya minimalis dan rambutnya diikat ekor kuda.

"Saya telah memutuskan untuk hidup dengan 'New Rules' dan siapa yang lebih baik untuk mempelajarinya selain dari @dualipa sendiri !! Wanita muda yang menawan dan cantik .... & suaranya !! Berharap dengan sepenuh hati untuk konsernya malam ini. Dua, jika Anda bisa, coba langkah-langkah yang saya ajarkan di atas panggung," tulis Shah Rukh Khan.

Shah Rukh Khan dan Dua Lipa (Instagram/@iamsrk)
Shah Rukh Khan dan Dua Lipa (Instagram/@iamsrk)

Postingan Shah Rukh Khan yang kelewat menawan ini langsung digeruduk netizen. Mereka ramai-ramai membanjiri kolom komentar dengan emoji love.

Shah Rukh Khan dan Dua Lipa (Instagram/@iamsrk)
Shah Rukh Khan dan Dua Lipa (Instagram/@iamsrk)

@dr.movies5: "I love you."

@faisal_khan_fk_10: "King."

@_rohan_khurana: "Love u SRK."

@md_haris_12: "I AM BIG FAN OF YOU.:

Baca Juga: 6 Seleb Bollywood Ini Punya Catatan Kriminal, Shah Rukh Khan Penganiayaan

@_adnan_nawab_: "MashaAllah."

Ganteng banget ya Shah Rukh Khan?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB

Aktor papan atas Korea Selatan, Kim Soo Hyun, kini tengah menjadi sorotan setelah diterpa badai masalah hukum terkait ko...

world | 16:15 WIB

Penyanyi dan aktris ternama Amerika Serikat, Selena Gomez, kembali menjadi perbincangan hangat di media sosial setelah t...

world | 16:15 WIB

Justin Bieber kembali menjadi pusat perhatian publik global, bukan karena karya musik barunya, melainkan akibat rumor ba...

world | 11:45 WIB

Lucy Guo mencatatkan namanya dalam sejarah sebagai miliarder wanita termuda di dunia, menggeser posisi bintang pop terke...

world | 06:30 WIB

Kabar mengejutkan tentang penyanyi internasional Justin Bieber yang diisukan bangkrut akibat utang sebesar Rp320 miliar ...

world | 09:30 WIB

Blue Origin, perusahaan penerbangan luar angkasa milik Jeff Bezos, kembali menjadi sorotan setelah mengumumkan rencana m...

world | 16:15 WIB