5 Potret Gemas Baby True, Putri Khloe Kardashian dan Tristan Thompson

Putri Khloe Kardashian dan True Thompson ini suka bergaya imut dan menggemaskan!

Senin, 04 Maret 2019 | 08:00 WIB
Khloe Kardashian dan putrinya, True Thompson saat di Bali. (Instagram/@khloekardashian)

Khloe Kardashian dan putrinya, True Thompson saat di Bali. (Instagram/@khloekardashian)

Matamata.com - Kabar retaknya hubungan Khloe Kardashian dan Tristan Thompson cukup menggemparkan fans dari keluarga fenomenal Kardashian-Jenner.

Retaknya hubungan mereka dikabarkan karena orang ketiga yang disebut-sebut sahabat dari Kylie Jenner, Jordyn Woods.

Seakan menunjukkan jika masih ada hal lain yang perlu dipikirkan, Khloe Kardashian pun mengunggah potret menggemaskan putri cantiknya, True Thompson di akun instagram miliknya.

Tak hanya sekali dua kali, Khloe Kardashian ternyata kerap memamerkan potret lucu sang buah hati, loh.

1. Manis dengan rok tutu

True Thompson menggemaskan saat pakai rok tutu. (Instagram/@khloekardashian)
True Thompson menggemaskan saat pakai rok tutu. (Instagram/@khloekardashian)

True terlihat manis dengan outfit atasan bahan knit dengan rok tutu berwarna biru muda nih. Lucunya....

2. True bermain di pantai

True Thompson di pantai. (Instagram/@khloekardashian)
True Thompson di pantai. (Instagram/@khloekardashian)

True Thompson tampak sangat imut dan lucu saat mengenakan kacamata di pinggir pantai. Ia mengenakan outfit lengan panjang yang warnanya senada dengan kacamatanya, nih.

3. Pakai sun hat

True Thompson terlihat menggemaskan dengan sun hat di kepalanya. (Instagram/@khloekardashian)
True Thompson terlihat menggemaskan dengan sun hat di kepalanya. (Instagram/@khloekardashian)

Bak orang dewasa, True memakai sun hat yang berwarna hitam senada dengan outfitnya, nih. Duh, kecil-kecil pakai sun hat, imut banget sih, True...

Baca Juga: Jordyn Woods Buka Suara, Khloe Kardashian: Kau Alasan Keluargaku Bubar

4. Stylish dengan beanie hat

True Thompson dengan outfit beanie hat dan knit sweater. (Instagram/@khloekardashian)
True Thompson dengan outfit beanie hat dan knit sweater. (Instagram/@khloekardashian)

Tak hanya pakai sun hat, True Thompson juga didandani dengan knit sweater dan beanie hat warna pink cerah nih. Nggak ketinggalan, sepatu boots cokelat menyempurnakan penampilan gemas True Thompson.

5. Pakai headscarf

True Thompson terlihat imut dengan headscarfnya. (Instagram/@khloekardashian)
True Thompson terlihat imut dengan headscarfnya. (Instagram/@khloekardashian)

Tersenyum lebar, True Thompson sangat imut saat pakai headscarf, nih. Duh, headscarf milik True Thompson saja dari brand mewah Louis Vuitton, loh.

Menggemaskan banget ya, baby True!

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Magdolin Boukhary tampil di MEYS 2025 dengan pesan inspiratif tentang kepemimpinan beretika dan peran pemuda Muslim meng...

world | 11:58 WIB

Manal Boujnir tampil memukau di MEYS 2025 dengan pesan visioner tentang aksi iklim dan peran penting pemuda Muslim dalam...

world | 11:50 WIB

Nida Saithi, profesional hukum asal Inggris, tampil di MEYS 2025 dengan pesan literasi hukum dan kepemimpinan etis yang ...

world | 15:41 WIB

Konsul Ekonomi di KJRI Jeddah, Arab Saudi, Joneri Alimin tampil di MEYS 2025 dengan paparan diplomasi ekonomi yang mengi...

world | 15:32 WIB

YBB resmi menutup MEYS 2025 di Makkah dengan pengumuman pemenang berbagai kategori, sekaligus menegaskan peran pemuda Mu...

world | 15:19 WIB

MEYS 2025 resmi dibuka di Makkah dengan ibadah Umrah bersama delegasi dunia sebagai simbol persatuan dan spiritualitas....

world | 15:12 WIB

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB