7 Potret Cantiknya Janhvi Kapoor di Promosi Film Dhadak

Putri sulung dari mendiang aktris Sridevi, Janhvi Kapoor, sedang memulai debutnya sebagai seorang aktris. Yuk intip 7 potret cantiknya saat promosi film terbarunya berjudul Dhadak :D

Minggu, 08 Juli 2018 | 13:45 WIB
Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @pinkvilla

Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @pinkvilla

Matamata.com - Putri sulung dari mendiang aktris Sridevi, Janhvi Kapoor, sedang memulai debutnya sebagai seorang aktris. Mengikuti jejak sang ibu, Janhvi yang juga saudara tiri dari aktor Arjun Kapoor ini tengah mempromosikan film terbarunya berjudul Dhadak.

Dhadak adalah film drama romantis Bollywood yang akan rilis 20 Juli 2018 nanti. Film ini merupakan remake dari film Sairat, yakni film berbahasa Marathi yang sukses tahun 2016 lalu. Di film yang berisi isu tentang kasta dan pembunuhan ini, Janhvi Kapoor beradu akting dengan aktor muda Ishaan Khatter.

Sebelum filmnya rilis, Janhvi dan Ishaan tengah disibukkan dengan acara promosi di berbagai kota di India, sekaligus bertemu penggemar. Dalam acara promosi itu, enggak lupa Janhvi memamerkan gaya fashionnya yang keren dan cantik abis. Banyak yang bilang kalau gaya Janhvi ini mengingatkan publik pada Sridevi waktu masih muda.

Kamu penasaran? Siapa tahu bisa jadi inspirasimu saat pergi ke pesta atau hangout bareng orang terdekat lho. 

Cekidot!

1. Janhvi Kapoor sangat menawan dalam balutan dress bunga-bunga. Riasan wajahnya keliatan segar sekaligus elegan.

Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile
Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile

2. Cantik banget ya Janhvi pakai dress kuning ini? Anggun banget seperti ibunya :D

Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile
Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile

3. Rok pendek dan blus lengan panjang putih ini menonjolkan kepolosan Janhvi yang memang masih berusia 21 tahun.

Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile
Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile

4. Janhvi keliatan dewasa dalam balutan outfit pink dan rambut lurusnya yang digerai.

Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile
Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile

5. So seksi :D

Baca Juga: Jadi Model Cilik Kelas Dunia, Ini 5 Potret Cantik Ella Gross

Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile
Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile

6. Pesona Janhvi benar-benar memukau dalam gaun putih yang memamerkan kerampingan tubuhnya ini. Tatapan mata tajamnya persis Sridevi :D

Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile
Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile

7. Janhvi cantik banget waktu rambutnya diikat ya? Simple but chic :D

Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile
Janhvi Kapoor saat promosi film Dhadak from Instagram @bollywoodstylefile

Kamu suka gaya Janhvi yang mana nih? :D

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB

Aktor papan atas Korea Selatan, Kim Soo Hyun, kini tengah menjadi sorotan setelah diterpa badai masalah hukum terkait ko...

world | 16:15 WIB

Penyanyi dan aktris ternama Amerika Serikat, Selena Gomez, kembali menjadi perbincangan hangat di media sosial setelah t...

world | 16:15 WIB

Justin Bieber kembali menjadi pusat perhatian publik global, bukan karena karya musik barunya, melainkan akibat rumor ba...

world | 11:45 WIB

Lucy Guo mencatatkan namanya dalam sejarah sebagai miliarder wanita termuda di dunia, menggeser posisi bintang pop terke...

world | 06:30 WIB

Kabar mengejutkan tentang penyanyi internasional Justin Bieber yang diisukan bangkrut akibat utang sebesar Rp320 miliar ...

world | 09:30 WIB

Blue Origin, perusahaan penerbangan luar angkasa milik Jeff Bezos, kembali menjadi sorotan setelah mengumumkan rencana m...

world | 16:15 WIB