Pamer Foto di Los Angeles, Masker Stephanie Poetri Justru Bikin Salfok!

Dari sekian banyak foto, ada satu foto yang membuat salah fokus.

Rosiana Chozanah | MataMata.com
Senin, 14 Juni 2021 | 16:46 WIB
Stephanie Poetri (Instagram/@stephaniepoetri)

Stephanie Poetri (Instagram/@stephaniepoetri)

Matamata.com - Tidak sedikit netizen yang mengagumi kecantikan penyanyi muda Stephanie Poetri. Terlebih ketika dia sekarang tumbuh menjadi gadis berpretasi.

Putri Titi DJ ini telah dikontrak label Amerika Serikat karena karyanya yang mendunia, salah satunya lagu I Love You 3000.

Tidak heran apabila unggahan foto terbaru gadis yang saat ini tinggal di Los Angeles, AS, ini dibanjiri berbagai pujian oleh penggemar-penggemarnya.

Tetapi dari sekian banyak foto, ada satu foto yang membuat salah fokus, yakni saat Stephanie mengenakan masker buatan Indonesia, yakni masker bermerek Sensi.

Unggahan foto Stephanie Poetri (Instagram/Stephaniepoetri)
Unggahan foto Stephanie Poetri (Instagram/Stephaniepoetri)

 

"Di Los Angeles ada masker Sensi po? Wkwkwk nanya ini asli," ujar salah seorang netizen.

"Masker Sensi is the best," imbuh netizen lainnya.

"Masker Sensi dibawa sampe LA," tambah netizen lain.

Selain foto tersebut, pelantun lagu Paranoia ini juga memperlihatkan wajah cantiknya saat terpapar cahaya matahari.

1. Terkena cahaya matahari

Baca Juga: Keibuan, Ternyata Ini Sifat Lesti Kejora yang Bikin Rizky Billar Kepincut

Unggahan foto Stephanie Poetri (Instagram/Stephaniepoetri)
Unggahan foto Stephanie Poetri (Instagram/Stephaniepoetri)

 

Cahaya matahari yang mengenai wajah Stephanie membuatnya terlihat glowing.

Dalam unggahan ini, Stephanie menambah keterangan foto, "Ini dia beberapa fotoku dan beberapa fotoku dan juga beberapa fotoku dan fotoku yang lain dan sejumlah fotoku lagi."

2. Memakai masker wajah

Unggahan foto Stephanie Poetri (Instagram/Stephaniepoetri)
Unggahan foto Stephanie Poetri (Instagram/Stephaniepoetri)

 

Tidak hanya saat mengenakan masker bedah, Stephanie juga membagikan selfie-nya saat sedang memakai masker wajah.

Walau lucu, wajah bengongnya justru membuat Stephanie terlihat menggemaskan.

3. Tidak fokus

Unggahan foto Stephanie Poetri (Instagram/Stephaniepoetri)
Unggahan foto Stephanie Poetri (Instagram/Stephaniepoetri)

 

Walau cantik, Stephanie tidak segan untuk membagikan potret candid-nya yang justru terlihat lucu.

Seperti foto di atas, ia tampak sedang berbicara dan matanya setengah menutup ketika kamera menjepret wajah cantiknya.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB