Bryan Domani Curhat Sedih Nggak Bisa Ketemu Nenek Gara-gara Corona

Bryan Domani mengaku khawatir membawa virus corona kepada neneknya yang sudah sepuh.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Kamis, 30 April 2020 | 19:02 WIB
Bryan Domani. (Instagram/@bryandomani_bd_)

Bryan Domani. (Instagram/@bryandomani_bd_)

Matamata.com - Gara-gara virus corona yang mewabah, puasa Ramadan aktor muda Bryan Domani terasa berbeda.

Ia mengungkap kerinduannya terhadap keluarga jauh khususnya sang nenek tercinta. Dia bilang mau buka puasa bareng mereka yang biasa menjadi tradisi setiap tahunnya di keluarga.

Sayangnya selama Ramadan ini, dia memang tidak bisa berkumpul dengan keluarga besarnya itu mengingat adanya pandemi virus corona atau COVID-19.

"Yang dikangenin kalau puasa biasanya buka bareng keluarga jauh kayak nenek," ungkap Bryan Domani saat live di Instagram Cinema XXI, beberapa hari yang lalu.

Dia mengaku khawatir membawa virus corona kepada neneknya yang sudah sepuh. Bagi Bryan Domani, kesehatan nenek tercintanya itu adalah yang terpenting.

Bryan Domani dan Megan Domani
Bryan Domani dan Megan Domani

"Karena pandemik nggak bisa kan, aku nggak mau nenek aku kenapa-kenapa," sambungnya.

Meskipun sedih, lelaki yang turut membintangi film "Bumi Manusia" itu tetap berupaya menjalani ibadah puasa tahun ini dengan semangat seperti sebelumnya.

"Jujur Sedih tapi tetap jalani aja tetap semangat," tuturnya.

(Ismail)

Baca Juga: Dikabarkan Pacaran, 5 Potret Kedekatan Mawar Eva dan Bryan Domani

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB

Momen ulang tahun aktris Natasha Rizky yang jatuh pada awal Mei 2025 menjadi sorotan publik setelah mantan suami sekalig...

seleb | 08:39 WIB