Sebelum Artis, Sarwendah Pernah Kerja Jadi Waitress

Sarwendah malah nggak pernah kepikiran jadi artis nih ceritanya.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Kamis, 12 Maret 2020 | 18:30 WIB
Sarwendah. [Suara.com/Ismail]

Sarwendah. [Suara.com/Ismail]

Matamata.com - Sarwendah belum lama ini bercerita tentang dirinya sebelum menjadi artis. Hal ini disampaikannya dalam tayang di channel YouTube Perspektif MetroTV, Selasa (10/3/2020).

Ngomong-ngomong, Sarwendah ini sangat mementingkan pendidikannya. Bahkan ia sampai rela jauh dari keluarga untuk sekolah di luar negeri sejak SMP hingga kuliah.

Tak hanya satu negara, Sarwendah membeberkan kalau SMP di Malaysia, SMA di Taiwan dan kuliah di Beijing.

Bisnis makanan dan minuman artis seleb Indonesia. (Instagram/@sarwendahjuice)
Bisnis makanan dan minuman artis seleb Indonesia. (Instagram/@sarwendahjuice)

Nah usai jam sekolah selesai, ia ternyata jarang hangout atau sekadar santai-santai. Istri Ruben Onsu ini justru memilih kerja part time.

"Jadi waitress di Malaysia dan Taiwan juga. Nambahin duit jajan sendiri. Ya seneng aja," ungkapnya pada host.

Semuanya dilakukan Sarwendah karena dirinya mengaku memang tidak bisa disuruh diam.

Uang hasil kerja part time-nya pun akhirnya digunakan untuk jalan-jalan dan kulineran karena itu kegemarannya.

Disinggung apakah suka beli-beli barang branded atau perhiasan mahal. Sarwendah mengatakan tidak dan lebih suka uangnya digunakan untuk makan-makan.

Gimana guys menurut kamu Sarwendah kerja jadi waitress? Keren nggak?

Baca Juga: Tempuh Pendidikan di Luar Negeri, Keren Sarwendah Pernah Dapat Beasiswa

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB