CEO Rajawali Indonesia Janji Temukan Orang yang Ngamen dengan Scorpions

Jika orang yang mengamen dalam video tersebut menonton konser, CEO Rajawali Indonesia janji pertemukan dengan Scorpions di 1 Maret nanti.

Linda Rahmadanti | MataMata.com
Sabtu, 15 Februari 2020 | 14:20 WIB
Scorpions. (Instagram/@scorpions)

Scorpions. (Instagram/@scorpions)

Matamata.com - JogjaROCKarta 2020 akan dihelat pada 1 Maret 2020 nanti di Yogyakarta. Event bergengsi tersebut diselenggarakan oleh promotor ternama, Rajawali Indonesia.

Anas Alimi, CEO Rajawali Indonesia mengunggah sebuah video seseorang yang sedang mengamen.

''Bantu saya nonton Scorpions,'' tulis orang tersebut dalam sebuah kertas.

Seseorang mengamen demi menonton konser Scorpions (Instagram @anas_alimi)
Seseorang mengamen demi menonton konser Scorpions (Instagram @anas_alimi)

Berbalut kaos hijau, orang tersebut nampak memetik gitar untuk mengiringi suara merdunya.

Ia melantunkan lagu milik Scorpions berjudul 'Wind of Change'.

Sontak saja hal ini membuat CEO Promotor Rajawali Indonesia, Anas Alimi terharu.

Ia memuji perjuangan keras orang tersebut untuk bisa bertemu dengan idolanya, Scorpions.

Bahkan, Anas Alimi berjanji akan menemukan orang tersebut dengan Scorpions di tanggal 1 Maret 2020 nanti jika orang tersebut hadir melihat konser.

''Selalu terharu dengan orang-orang seperti ini, kerja keras untuk menonton konser idola. Mereka bukan mental tiket gratisan. Bravo!!! Jika ada yang kenal bapak ini, jika dia nonton Scorpions 1 Maret nanti, saya akan mempertemukan dia dengan Scorpions

Just info: bapak ini mengamen di Ayam Berkah Blom M,'' tulis Anas Alimi dalam unggahannya.

Baca Juga: David Coverdale Undang Jokowi Saksikan Penampilannya di JogjaROCKarta 2020

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB