Ingin Beri Kado ke Suami saat Anniversary, Olla Ramlan Malah Bingung

Duh, gimana nih Olla Ramlan malah kebingungan sendiri.

Linda Rahmadanti | MataMata.com
Sabtu, 21 Desember 2019 | 10:54 WIB
Olla Ramlan [Herwanto/Matamata.com]

Olla Ramlan [Herwanto/Matamata.com]

Matamata.com - Pernikahan Olla Ramlan dengan Aufar Hutapea memasuki usia tujuh tahun pada 20 Desember 2019. Di anniversary kali ini, Olla mengaku bingung memberi hadiah untuk sang suami.

"Saat ini sih aku masih belum (kasih kado), bingung, Aufar maunya apa," kata Olla Ramlan, saat ditemui di kawasan Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Jumat (20/12/2019).

Wanita 37 tahun ini menjelaskan alasnya sulit menentukan hadiah lantaran Aufar memilki selera yang berbeda dengan Olla Ramlan.

"Soalnya Aufar kalau dibeliin kado kadang-kadang ditukar sama dia, kalau nggak sesuai. Jadi mending tanya aja langsung," tutur Olla Ramlan.

Olla Ramlan dan suami, Aufar Hutapea. [Instagram]
Olla Ramlan dan suami, Aufar Hutapea. [Instagram]

Olla Ramlan menambahkan, dirinya tidak suka menggunakan bahasa isyarat saat suaminya meminta hadiah darinya.

"Nggak usah (kode) lah. Minta aja kalau lagi pengin. Tapi kalau misalnya Aufar lagi nggak mau kasih, ya ketahuan juga berasa ya biasa-biasa aja," ujar Olla Ramlan.

Seperti diketahui, Olla Ramlan bercerai dari Alex Tian pada 2010 dan telah dikarunai seorang anak laki-laki, Sean Michael Alexander.  Olla kemudian menikah dengan Aufar Hutapea pada 20 Desember 2012 dan dikaruniai dua orang putri: Aleena Naira Hana Hutapea dan Adreena Naira Hana Hutapea. (Herwanto)

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB