Dituding Jual Agama Demi Laki-laki, Angbeen: Astagfirullah Apa Salah Saya?

Agamanya dinyinyiri netizen, Angbeen Rishi beri penjelasan.

Senin, 25 November 2019 | 15:00 WIB
Angbeen Rishi (Instagram @angbeenrishi)

Angbeen Rishi (Instagram @angbeenrishi)

Matamata.com - Pesinetron cantik Angbeen Rishi mendadak menjadi perbincangan panas netizen di jagat maya. Pasalnya, calon istri Adly Fairuz itu mengaku baru saja mendapat komentar negatif netizen jika ia telah menjual agama.

"Bangganya masuk muslim, hanya karena laki-laki. Ingat kamu sudah menjual Tuhan Yesus. Semoga Tuhan berkati ko," kata netizen tersebut.

Seperti kesal, Angbeen Rishi pun langsung klarifikasi dan berikan penjelasan secara rinci tentang agama yang ia anut sejak kecil.

"Astagfiruallah mbak apa salah saya sampai disumpahin sama mbak? Saya rasa ini komentar yang tidak pantas sampai membawa-bawa agama. Semua agama itu mengajarkan kebaikan mbak," terang Angbeen Rishi.

Lebih lanjut, Angbeen Rishi juga menjelaskan jika agama adalah hak pribadi setiap manusia.

Komentar netizen yang menuding Angbeen Rishi jual agama (Instagram/@angbeenrishi)
Komentar netizen yang menuding Angbeen Rishi jual agama (Instagram/@angbeenrishi)

"Saya terlahir muslim mbak, saya pun besar di dalam keluarga muslim. Tapi, mungkin banyak yang bingung karena orang tua saya berbeda agama setelah bercerai. Mohon maaf niat saya memposting ini supaya tidak perlu ada lagi komentar-komentar yang sensitif mengenai Tuhan, agama, kepercayaan dan urusan pribadi," pungkas Angbeen Rishi.

Tak berselang lama, unggahan Angbeen Rishi langsung ramai dikomentari.

"Sabar yaa toh dia udah malu sendiri sama ucapannya, biarin Allah yang membalas," kata akun @vindy.nugraha2.

"Maafkan dan ikhlaskan ya Angbeen, akan selalu ada orang seperti itu dimanapun dan kapanpun," jelas netizen @adhisimp.

Baca Juga: 5 Potret Angbeen Rishi, Gadis Keturunan India Calon Cucu Mantu Ma'ruf Amin

"Semangat terus kak cantik langgeng sampai hari H, jangan dengerin omongan orang yang nggak penting," komentar akun @mita_tp16.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB