Adipati Dolken Berulang Tahun, Vanesha Prescilla Irit Bicara

Vanesha Prescilla hanya membalas senyum saat ditanya perihal kado untuk mantan kekasihnya itu.

Linda Rahmadanti | MataMata.com
Selasa, 20 Agustus 2019 | 17:14 WIB
Vanesha Prescilla [Suara.com/Sumarni]

Vanesha Prescilla [Suara.com/Sumarni]

Matamata.com - Vanesha Prescilla enggan ditanya mengenai ulang tahun mantan kekasihnya, Adipati Dolken. Pria yang kerap disapa Dodot itu baru saja genap berusia 28 tahun pada Senin (19/8/2019) kemarin.

Alih-alih mau menjawab, Vanesha Prescilla justru cuma sibuk tertawa.

"Apa?" ujarnya sembari tertawa ditemui di acara peluncuran produk terbaru Y.O.U yang digelar di Keraton At Plaza, Thamrin, Jakarta Pusat, Selasa (20/8/2019).

Disinggung apakah sudah menyiapkan hadiah buat Adipati Dolken pun, dia malah mencoba mengalihkan pembicaraan.

 Vanesha Prescilla [Suara.com/Sumarni]
Vanesha Prescilla [Suara.com/Sumarni]

"Yang Vanesha mana sih yang Vanesha mana sih," ujarnya setengah bercanda.

Pemain Dilan 1991 ini terlihat ogah membicarakan lebih lanjut soal Adipati Dolken. Semenjak pacaran, mereka memang jarang mau berbicara banyak kepada media perihal hubungan asmaranya.

"Thank you yah semuanya, makasih semuanya," kata Vanesha Prescilla seraya meninggalkan wartawan.

Seperti diketahui, hubungan keduanya sempat menjadi sorotan publik. Sayangnya, Adipati Dolken mengisyaratkan kehidupan percintaan dengan pemeran Milea itu sudah lama kandas.

Baca Juga: Benarkah Asmara Adipati Dolken-Vanesha Prescilla Putus Karena Orang Ketiga?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB