Isu PHK Massal NET TV, Medsos Wishnutama Banjir Komentar

Banyak yang menanyakan kepada Wishnutama mengenai isu PHK massal di Net TV.

Madinah | MataMata.com
Jum'at, 09 Agustus 2019 | 18:23 WIB
Wishnutama dan Gista Putri. (Instagram/@gistaputri)

Wishnutama dan Gista Putri. (Instagram/@gistaputri)

Matamata.com - Desas-desus stasiun televisi NET TV mengalami kebangkrutan dan akan melakukan PHK massal bikin heboh publik.

Banyak yang berharap, NET TV di bawah asuhan Wishnutama bertahan menyuguhkan program yang dianggap berkualitas.

Hari ini, Jumat (9/8/2019) ribuan netizen pun membanjiri akun media sosial Instagram Wishnutama selaku Dhief Executive Officer (CEO) NET TV.

Wishnutama dan Hendropriyono mejeng di mobil Commando. [Instagram]
Wishnutama dan Hendropriyono mejeng di mobil Commando. [Instagram]

Kebanyakan berusaha meminta kejelasan mengenai isu PHK massal yang akan dilakukan manajemen NET TV kepada karyawannya.

@abiadalah menulis, "Saya baca di twitter Net tv bangkrut, menyiapkan opsi PHK masa."

@verly_tampongangoy menambahkan, "Asalammualaikum mas tama ini sya mau tnya kbr yg bredar saat ini Net Tv akn ada PHK massal apkh brita itu bnr atau tdk??"

Wishnutama dan Sakina Tama. (Instagram/@wishnutama)
Wishnutama dan Sakina Tama. (Instagram/@wishnutama)

"Hmmm tv satu2nya yang bener2 punya kualitas kalo bikin acara. Smoga bisa bertahan net tv. Tonight showku," lanjut @diannurmala6668

"Dengan kabar2 yg beredar ttg Net Tv belakangan ini, mari kita penikmat @netmediatama melakukan sesuatu utk menyelamatkan net tv lewat gerakan," timpal @enaldjw.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB