Nggak Nyangka, Ternyata Begini Sifat Asli Galih Ginanjar

Pemilik warung kopi membeberkan sifat asli Galih Ginanjar yang bikin semua orang terkejut.

Madinah | MataMata.com
Minggu, 14 Juli 2019 | 14:40 WIB
Galih Ginanjar saat akan digelandang ke mobil tahanan. [Matamata.com/Revi]

Galih Ginanjar saat akan digelandang ke mobil tahanan. [Matamata.com/Revi]

Matamata.com - Galih Ginanjar yang resmi ditetapkan tersangka dan dijebloskan ke dalam tahanan terkait kasus ikan asin Fairuz A Rafiq ternyata sosok yang ramah.

Setidaknya ini disampaikan tetangga rumahnya. Bahkan, suami Barbie Kumalasari itu masih mau nongkrong di warung kopi yang lokasinya persis berada di samping kediamannya di kawasan Pondok Kelapa, Jakarta Timur.

"Baik sih dia. Dia suka makan juga di sini. Waktu teman saya pada ngumpul, dipanggil, langsung dia mau keluar. Nyampur di belakang situ," kata pemilik warung kopi bernama Wida ditemui suara.com belum lama ini.

Malah, Wida pernah diberi hadiah oleh Galih Ginanjar sepulang liburan.

Galih Ginanjar (Revi Cofans Rantung/Suara.com)
Galih Ginanjar (Revi Cofans Rantung/Suara.com)

"Paling kalau dia pulang dari luar kota, kayak dari Jogja kasih oleh-oleh," tutur Wida.

Galih, kata Wida, memang jarang menempati rumahnya. Sebelum keserempet kasus ikan asin, Galih hanya sesekali datang ke rumah yang dibelinya setahun lalu.

"Galih bisa dibilang jarang pulang, kalau dia pergi pasti rumahnya kosong," pungkas Wida. [Ismail]

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB