Lirik Lagu Sial - Mahalini

Simak Lirik Lagu Sial - Mahalini.

Muhammad Azy Aminullah | MataMata.com
Kamis, 26 Januari 2023 | 19:01 WIB
Mahalini (Instagram/@mahaliniraharja)

Mahalini (Instagram/@mahaliniraharja)

Matamata.com - Mahalini Raharja meluncurkan album Fabula pada 23 Januari 2023. Di antara 10 lagu yang terdaftar, salah satu lagu dalam album ini di antaranya berjudul 'Sial'.

Lagu 'Sial' yang dilantunkan oleh jebolan Indonesian Idol tersebut sedang trending di YouTube dalam kategori musik.

Berikut adalah lirik lagunya.

[SIAL]

Sampai saat ini tak terpikir olehku
Aku pernah beri rasa pada orang sepertimu
Seandainya sejak awal tak ku yakinkan diriku
Tutur kata yang sempurna, tak sebaik yang kukira

Andai kutahu semua akan sia-sia
Takkan ku terima cinta sesaatmu

Bagaimana dengan aku
Terlanjur mencintaimu
Yang datang beri harapan
Lalu pergi dan menghilang
Tak terfikirkan olehmu
Hatiku hancur karena mu
Tanpa sedikit alasan
Pergi tanpa berpamitan
Takkan kuterima cinta sesaatmu

Seandainya sejak awal tak ku yakinkan diriku
Tutur kata yang sempurna, tak sebaik yang kukira

Andai kutahu semua akan sia-sia
Takkan ku terima cinta sesaatmu

Bagaimana dengan aku
Terlanjur mencintaimu
Yang datang beri harapan
Lalu pergi dan menghilang
Tak terfikirkan olehmu
Hatiku hancur karena mu
Tanpa sedikit alasan
Pergi tanpa berpamitan
Takkan kuterima cinta sesaatmu

Baca Juga: Lirik Lagu Mengejar Matahari - Keisya Levronka feat Andi Rianto

Sial, sialnya ku bertemu dengan cinta semu
Tertipu tutur dan caramu, seolah cintaiku
Puas kau curangi aku?

Bagaimana dengan aku
Terlanjur mencintaimu
Yang datang beri harapan
Lalu pergi dan menghilang
Tak terfikirkan olehmu
Hatiku hancur karena mu
Tanpa sedikit alasan
Pergi tanpa berpamitan
Takkan kuterima cinta sesaatmu.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Bagi Naura, Lampu Jalan bukan hanya lagu, tapi juga surat cinta untuk diri sendiri....

life | 10:10 WIB

Pelaksanaan ARTJOG tiga tahun ke depan mengusung tema besar Ars Longa yang berarti Seni itu Panjang....

life | 10:40 WIB

Sampai Titik Terakhirmu merangkum sebuah warisan cinta yang begitu dekat dengan kehidupan banyak orang....

life | 15:51 WIB

Skala penyelenggaraan juga diperluas demi mengakomodasi antusiasme penonton yang semakin besar....

life | 21:23 WIB

Opera Jawa akan diputar dalam format orisinalnya, yaitu rol seluloid 35mm....

life | 21:15 WIB

Konflik antara Aqilla dan Yumna kembali menjadi inti cerita Air Mata di Ujung Sajadah 2....

life | 12:23 WIB

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB