10 Potret Apartemen dr. Richard Lee, Dilengkapi Private Lift hingga Tempat Spa

Apartemen dr. Richard memiliki fasilitas yang lengkap sekaligus mewah yang bikin betah.

Ade Wismoyo | MataMata.com
Sabtu, 18 Juni 2022 | 08:00 WIB
Dr Richard Lee (Instagram/@dr.richard_lee)

Dr Richard Lee (Instagram/@dr.richard_lee)

Matamata.com - Nama dr Richard Lee sempat menjadi perbincangan warganet lantaran perseteruannya dengan Kartika Putri. Sebelum adanya kasus tersebut, dr Richard Lee telah dikenal sebagai dokter kecantikan sekaligus YouTuber yang sering mereview produk kecantikan. 

Sejak konflik tersebut kehidupannya semakin sering disorot publik. Termasuk saat perseteruannya dengan Razman Arif Nasution, sang mantan pengacara yang semakin memanas. Disebut punya rumah kecil, apartemen dr. Richard Lee justru bikin netizen penasaran. 

Ingin tahu seperti apa potret apartemen dr. Richard Lee? Yuk, simak ulasan lengkap yang telah dirangkum oleh matamata.com berikut ini: 

1. dr. Richard Lee diketahui tinggal di sebuah apartemen mewah bersama dengan sang istri, dr. Reni Effendi. Apartemen tersebut berada di kawasan komplek elite. Tak heran jika untuk masuk ke kediamannya dilakukan pemeriksaan ketat oleh security yang bertugas. 

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

2. Fasilitas yang disediakan oleh partemen ini juga terbilang cukup lengkap. Diantaranya adalah business center yang dapat dipergunakan untuk rapat maupun sekolah virtual bagi para penghuninya. 

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

3. Tak hanya itu, apartemen ini juga memiliki wine & cigar lounge yang dikhususkan bagi penghuni yang ingin minum-minum atau merokok. 

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

4. Yang tak kalah keren dari apartemen ini adalah adanya private lift yang terhubung langsung ke hunian pribadi. Akses masuk lift inipun tidak dapat dilakukan sembarangan orang. Hanya penghuni dengan kartus khusus saja yang dapat mengaksesnya. 

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

5. Saat memasuki hunian pribadi dr. Richard Lee, seperti inilah penampakannya. Luas dan mewah, interior apartemen ini mengusung konsep minimalis yang didominasi dengan warna putih. 

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

6. Terdapat sebuah meja makan dengan furnitur serba putih yang memisahkan ruang keluarga dan dapur. 

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

7. Sementara pada bagian dapur, penggunaan marmer dan granit berhasil menambah kesan elegan pada keseluruhan ruangan. 

Baca Juga: Marshanda Mengaku Pasrah, Beri Wejangan ke Anak Perempuannya: Kalau Ibu Sudah Enggak Ada

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

8. Beralih ke bagian kamar, ternyata balkon dr. Richard Lee menyuguhkan pemandangan kota yang bikin penghuninya betah dirumah. 

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

9. Apalagi bagi yang suka berolahraga, tempat gym lengkap dengan peralatannya juga sudah tersedia di apartemen ini. Lengkap banget ya. 

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

10. Sementara untuk yang ingin relax, bisa pergi ke tempat spa atau sekedar nonton film di movie room. Semuanya terdapat di area yang sama, termasuk kolam renang outdoor yang luas. 

Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)
Potret Apartemen dr. Richard Lee(YouTube/dr. Richard Lee, MARS)

Nah, itu dia sederet potret apartemen dr. Richard Lee yang bikin pengen ikutan tinggal disana. 

Kontributor: Nur Khasanah
×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Konflik antara Aqilla dan Yumna kembali menjadi inti cerita Air Mata di Ujung Sajadah 2....

life | 12:23 WIB

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB