Lirik Lagu Selamat Lebaran Ungu, Enak Didengerin pas Idul Fitri

Yuk simak lirik lagu Selamat Lebaran Ungu di bawah ini.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Rabu, 12 Mei 2021 | 12:13 WIB
Lirik lagu Selamat Lebaran Ungu. (YouTube)

Lirik lagu Selamat Lebaran Ungu. (YouTube)

Matamata.com - Memeriahkan suasana lebaran, dengarkan lagu bertema Idul Fitri dari Ungu. Berikut lirik lagu Selamat Lebaran Ungu

Meski banyak lagu-lagu baru, lagu lawas tetap digemari. Salah satunya lagu Selamat Lebaran yang dinyanyikan grup band Ungu. Lagu ini Pasha cs sejak 2012 lalu. Meski berumur hampir satu dasawarsa, lagu ini selalu populer di momentum Idul Fitri.

Lagu Selamat Lebaran banyak diputar di pusat perbelanjaan, tempat makan, bahkan di rumah-rumah. Liriknya juga cocok dikirimkan sebagai pesan ucapan Lebaran. Berikut lirik lagu Selamat Lebaran Ungu.

Ungu (MataMata.com/Nanda)
Ungu (MataMata.com/Nanda)

Sudah tiba hari kemenangan

Setelah berpuasa dibulan ramadhan

Mari kita saling bermaafan

Di hari yang indah fitri nan bahagia

Sebulan lamanya kita menahan nafsu

Dan cobaan di bulan Ramadhan

Selamat lebaran

Baca Juga: Lirik Lagu Hot Sauce - NCT Dream, Puncaki Trending YouTube usai Dirilis

Selamat lebaran

Raihlah kemenangan

Selamat lebaran

Selamat lebaran

Mari kita saling memaafkan

Dosa-dosa yang pernah terbuat

Terhapuslah sudah dihari lebaran

Mari kita saling bermaafan

Di hari yang indah fitri nan bahagia

Sebulan lamanya kita menahan nafsu

Dan cobaan di bulan ramadhan

Selamat lebaran

Selamat lebaran

Raihlah kemenangan

Selamat lebaran

Selamat lebaran

Mari kita saling memaafkan 

Itu tadi lirik lagu Selamat Lebaran Ungu. Semoga lagu ini bisa menghibur kalian saat momen Idul Fitri 1442 H karena tidak bisa mudik dan berkumpul dengan keluarga.

Kontributor: Nadia Lutfiana Mawarni

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB