Tamannya Asyik Buat Piknik, 6 Sudut Mewah Rumah Nana Mirdad di Bali

Setiap sudut rumah Nana Mirdad mengingatkan akan kenyamanan liburan.

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Selasa, 02 Juni 2020 | 16:00 WIB
Nana Mirdad dan Andrew White (Instagram/@andrew.white._)

Nana Mirdad dan Andrew White (Instagram/@andrew.white._)

Matamata.com - Nana Mirdad adalah salah satu artis yang memutuskan meninggalkan Jakarta untuk menetap di Bali. Membangun rumah tangga bersama Andrew White, keluarga Nana memang terlihat selalu harmonis bersama dua buah hatinya.

Rumah Nana Mirdad di Bali memiliki kesan yang tenang dan asri. Suasananya begitu dekat dengan alam hingga taman belakangnya asyik banget buat piknik.

Intip yuk 6 sudut rumah mewah Nana Mirdad di Bali.

1. Teras

Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)
Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)

Ini tampak seperti teras di rumah Nana Mirdad. Di sinilah Nana dan suami biasa quality time sambil minum teh di pagi hari. Manisnya kemesraan pasangan suami istri ini ya?

2. Taman

Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)
Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)

Nana juga sering menghabiskan banyak waktu bersama keluarga kecilnya di taman. Rindangnya pepohonan bikin taman kakak Naysilla Mirdad ini asyik buat piknik.

3. Dapur

Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)
Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)

Nana Mirdad dan Andrew White sama-sama suka masak. Lihat tuh dapurnya yang modern dengan berbagai peralatan masak.

4. Kolam Renang

Baca Juga: Bahas Influencer Pansos saat Corona, Nana Mirdad: Ini Bukan Bahan Candaan!

Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)
Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)

Bergaya villa, rumah Nana Mirdad juga dilengkapi kolam renang dan tempat duduk santai untuk berjemur. Berasa liburan terus.

5. Kamar Tidur

Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)
Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)

Kamar tidur Nana Mirdad dominan putih dengan jendela besar yang menghadap taman. Bikin nyenyak nih tidurnya.

6. Ruang Tamu

Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)
Rumah Mewah Nana Mirdad (Instagram/@nanamirdad)

Nana Mirdad pernah video call dengan ibunya Lidya Kandou di ruang tamu. Tampak sofa putih empuk dan foto-foto keluarga memenuhi dinding ruang tamunya.

Seru banget ya rumah Nana Mirdad.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB