Lirik Lagu Selesai Glenn Fredly, Menyayat Hati dan Jadi Terakhir yang Rilis

Berikut lirik lagu berjudul Selesai, jadi terakhir yang dirilis Glenn Fredly!

Jum'at, 10 April 2020 | 12:45 WIB
Penyanyi Glenn Fredly. [Matamata.com]

Penyanyi Glenn Fredly. [Matamata.com]

Matamata.com - Glenn Fredly meninggal dunia jadi kesedihan tersendiri bagi pencinta musik tanah air.

Sosoknya memang jadi musisi tanah air yang menghadirkan lagu cinta yang romantis hingga menyayat hati.

Lagu berjudul Selesai pun menjadi yang terakhir dirilis oleh Glenn Fredly dan mengisahkan tentang kisah cinta yang tak pernah berakhir.

Rian D'Masiv pun sempat mengunggah lagu yang satu ini di cuitan Twitter sebagai kenang-kenangan.

Berikut Matamata.com cantumkan lirik lagu Selesai yang terakhir dirilis oleh mendiang Glenn Fredly yang menyayat hati dinyanyikan.

Penyanyi Glenn Fredly. [Matamata.com]
Penyanyi Glenn Fredly. [Matamata.com]

Selesai - Glenn Fredly

Jalannya kenangan
Sekilas melesatkan angan

Sungguh benar adanya
Cinta lama jangan dilawan
Tak mungkin 'ku menepis bayangan
Bila memang semua datangnya begini

Kangen kamu
Sungguh hati bicara
Aku kangen kamu meski jauh
Kangen kamu
Pikiranku ke kamu
Rasa ini tak pernah selesai

Sungguh benar adanya
Cinta lama jangan dilawan
Tak mungkin 'ku menepis bayangan
Bila memang semua datangnya begini

Baca Juga: Sembari Menyentuh Puncak Kepala Jenazah Glenn Fredly, Tompi: Selamat Jalan!

Kangen kamu
Sungguh hati bicara
Aku kangen kamu meski jauh
Kangen kamu

Pikiranku ke kamu
Rasa ini tak pernah selesai

Dalam sepi ingat kamu
Di tengah ramai ingat kamu
Kamu di langkahku

Waktu berulang di kisah berbeda
Namun cintaku berhenti di kamu

Kangen kamu
Sungguh hati bicara
Aku kangen kamu meski jauh
Kangen kamu
Pikiranku ke kamu
Rasa ini tak pernah (Takkan pernah)
Rasa ini tak pernah
Takkan pernah selesai

Selamat jalan Glenn Fredly!

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB

Saksikan dinamika keluarga yang relatable dibalut komedi dan drama yang menguras emosi, kini sudah di seluruh bioskop In...

life | 14:38 WIB

Bunda Corla tampil di film komedi keluarga Mertua Ngeri Kali....

life | 17:39 WIB

Film Gestures of Care merupakan salah satu film yang ditayangkan dalam program Indonesian Film Showcase, yang menampilka...

life | 11:46 WIB