Ada yang Tak Gelar Resepsi, 5 Selebriti Menikah saat Wabah Virus Corona

Ada siapa aja nih deretan selebriti yang menikah di tengah wabah virus corona.

Linda Rahmadanti | Irma Joanita | MataMata.com
Senin, 30 Maret 2020 | 17:30 WIB
Syamsir Alam dan Bunga Jelitha Ibrani [Matamata.com/Herwanto]

Syamsir Alam dan Bunga Jelitha Ibrani [Matamata.com/Herwanto]

Matamata.com - Di tengah wabah virus Corona, ada beberapa selebriti menikah walau diadakan tertutup.

Mulai dari pesinetron sampai dengan penyanyi, mereka tetap menggelar akad nikah.

Namun beberapa di antara mereka memilih untuk menunda hingga tak gelar resepsi.

Siapa aja nih? Berikut 6 selebriti menikah di tengah wabah virus corona yang sudah Matamata.com rangkum :

1. Adly Fairuz dan Angbeen Rishi

Momen nikah Adly Fairuz dan Angbeen Rishi (Instagram/@adlyfayruz)
Momen nikah Adly Fairuz dan Angbeen Rishi (Instagram/@adlyfayruz)

Pesinetron Adly Fairuz dan Angbeen Rishi menikah pada hari Sabtu (28/3) lalu. Keduanya menggelar acara secara tertutup dan dihadiri oleh keluarga. Keduanya memilih tak gelar resepsi.

2. Donny Ratuliu dan Eneng Ulan

Potret dekat Kesha Ratuliu dan ayahnya (Instagram/@kesharatuliu05)
Potret dekat Kesha Ratuliu dan ayahnya (Instagram/@kesharatuliu05)

Ayah Kesha Ratuliu menikah dengan sosok wanita bernama Eneng Ulan. Keduanya menggelar acara tertutup dan hanya dihadiri oleh 15 orang.

3. Bunga Jelitha dan Syamsir Alam

Bunga Jelitha dan Syamsir Alam (Instagram/@bungajelitha66)
Bunga Jelitha dan Syamsir Alam (Instagram/@bungajelitha66)

Puteri Indonesia 2017, Bunga Jelitha menikah dengan Syamsir Alam pada tanggal 21 Maret 2020 lalu. Keduanya menggelar akad nikah secara tertutup dan hanya dihadiri kerabat dekat. Keduanya memutuskan untuk menunda acara resepsi.

Baca Juga: Urus Nenek, Haruka eks JKT48 Pulang ke Jepang di Tengah Wabah Virus Corona

4. Tegar Septian dan Sarah Sheilka

Tegar Septian menikah (Instagram/@tegar_official)
Tegar Septian menikah (Instagram/@tegar_official)

Masih sangat muda yaitu 18 tahun, Tegar Septian memutuskan menikahi gadis bernama Sarah Sheilka. Keduanya melangsungkan pernikahan secara tertutup dan sederhana.

5. Adinda Bakrie dan Vinny Di Lucia

Momen pengajian Adinda Bakrie (Instagram @adindabakrie)
Momen pengajian Adinda Bakrie (Instagram @adindabakrie)

Adinda Bakrie melepas status janda dan menikah dengan Vinny Di Lucia pada pertengahan Maret 2020 lalu. Ia pun menikah di tengah wabah virus Corona mulai merebak di Indonesia. Keduanya melangsungkan pernikahan secara tertutup.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB