Prank Paula Verhoeven, Baim Wong Cukur Rambut Baby Kiano Setengah Botak

Parah nih Baim Wong tapi potret Baby Kiano tetap menggemaskan kok. Yuk kepoin!

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Selasa, 10 Maret 2020 | 16:54 WIB
Baim Wong dan bayinya, Kiano Tiger Wong. (Instagram/@baimwong)

Baim Wong dan bayinya, Kiano Tiger Wong. (Instagram/@baimwong)

Matamata.com - Baim Wong pantas dijuluki selebriti terjail nih. Sampai-sampai anaknya sendiri, Kiano Tiger Wong pun dijaili untuk ngeprank sang istri, Paula Verhoeven.

Ketika diminta Paula untuk menjaga Baby Kiano, Baim melancarkan niat jailnya tersebut. Kebetulan Paula harus bekerja sehingga tak bisa membawa Kiano.

Aksi iseng Baim itu diwujudkannya dengan mencukur rambut Baby Kiano. Bukannya membuat style rambut Kiano bagus, ia malah mencukur dengan model aneh.

Baby Kiano dicukur kuncung namun bagian tengahnya dibuat seperti ada jalan. Benar-benar acak nggak jelas.

Baim Wong jaili Baby Kiano. (Instagram/@baimwong)
Baim Wong jaili Baby Kiano. (Instagram/@baimwong)

Baim pun menjadikan aksi prank itu sebagai konten YouTubenya. Namun sebelumnya, ia mengunggah foto hasil rambut baru Baby Kiano di Instagram pribadinya, @baimwong, Selasa (10/3/2020).

"Pada suatu hari. Paula tiba-tiba ingin menitipkan Kiano ke Baim. Baim tidak boleh kerja. Katanya Baim harus jaga Kiano. Baim bilang. OKKK !!!" bebernya.

Melihat gaya rambut Baby Kiano yang nggak jelas, banyak rekan artis yang meninggalkan emoji ngakak di kolom komentar postingannya.

Baim Wong jaili Baby Kiano. (Instagram/@baimwong)
Baim Wong jaili Baby Kiano. (Instagram/@baimwong)

"Kasiannn hahahhahahha," komentar @ayushita.

"Astagaaaaaaa Baiimmmmm !!!!" komentar @verlitaevelyn.

"Mantab banget broo," tulis @vincentraditya.

Baca Juga: Baru Terungkap, Almarhumah Ibunda Baim Wong Sering Kasih Duit ke Anak Yatim

Meski rambut Kiano aneh gara-gara ulang ayahnya, namun netizen tetap banyak yang memuji kegemasan Kiano.

"Mau gimana juga kamu tetep ganteng kiano," sanjung netizen.

"Gemesin banget si kiano mau diapain aja tetep lucu," timpal netizen lain.

Gimana guys menurut kamu gaya rambut Kiano?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB