Meninggal di Usia Muda, 4 Fakta Selebgram Cece Mylisa Sanny

Menderita penyakit serius, kepergian Selebgram Cece Mylisa Sanny menyisakan luka mendalam.

Jum'at, 28 Februari 2020 | 19:30 WIB
Nikita Mirzani dan Cece Cantik (Tangkapan layar YouTube channel MyLisaSannyHeppy FansPage)

Nikita Mirzani dan Cece Cantik (Tangkapan layar YouTube channel MyLisaSannyHeppy FansPage)

Matamata.com - Kabar duka datang dari selebgram muda Cece Mylisa Sanny. Pasalnya, ia dinyatakan telah meninggal dunia di usia yang masih sangat muda yakni 29 tahun pada Kamis malam (27/2).

Diungkap oleh Nikita Mirzani sebagai teman dekat, ia mengaku jika Cece sering mengeluhkan rahimnya yang sakit.

"Cece ribak2 yang bawel dan cerewet. Yg selalu ngikutin gaya gue. Malam ini di dalam pesawat ke Sorong gue lemes gue shock banget denger adek gue yang satu ini meninggal dunia," ujar Nikita Mirzani.

"Terakhir bilang aku sakit di rahim. Mau pergi ke Singapura buat kemo. Setiap abis kemo pasti laporan.Selalu ngadu aku kesakitan Kak Niki. Oh Tuhan Cece sayang. Rest ini peace Cece," jelas Nikita Mirzani.

Biar kamu nggak makin penasaran, berikut MataMata.com rangkum 4 fakta tentang mendiang Selebgram Cece.

1. Pebisnis

Selebgram Cece Mylisa Sanny (Instagram/@mylisa.shop)
Selebgram Cece Mylisa Sanny (Instagram/@mylisa.shop)

Lahir pada 8 Maret 1990, Selebgram Cece yang telah memiliki pengikut lebih dari 396 ribu ini adalah pebisnis handal.

Ya, ia diketahui jago berbisnis dibidang kecantikan dan berbagai produk perawatan tubuh.

2. Trendi abis

Selebgram Cece Mylisa Sanny (Instagram/@mylisa.shop)
Selebgram Cece Mylisa Sanny (Instagram/@mylisa.shop)

Sebagai selebgram, penampilan Cece tak luput jadi sorotan netizen di dunia maya. Bahkan, ia sering menjadi trend setter anak muda dan rekan artis.

Baca Juga: Selebgram Cece Cantik Meninggal, Nikita Mirzani Ungkap Sakit yang Diderita

3. Pernah hilang dari media sosial

Selebgram Cece Mylisa Sanny (Instagram/@mylisa.shop)
Selebgram Cece Mylisa Sanny (Instagram/@mylisa.shop)

Menderita penyakit yang serius, Selebgram Cece bahkan mengaku sedang hamil. Hal ini sengaja ia lakukan agar penggemar dan orang-orang di sekitarnya tidak khawatir.

4. Kena penyakit serius

Selebgram Cece Mylisa Sanny (Instagram/@mylisa.shop)
Selebgram Cece Mylisa Sanny (Instagram/@mylisa.shop)

Sebelum dinyatakan meninggal dunia, Selebgram Cece ternyata menderita penyakit yang cukup serius yakni MDS atau sindrom mielodisplasia.

Penyakit ini sendiri dikarenakan sejumlah gangguan yang terjadi akibat satu atau seluruh sel darah yang dihasilkan oleh sumsum tulang belakang tidak berjalan dengan baik.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Youth Economics Summit (YES) 2025, digelar oleh Suara.com dan CORE Indonesia, mengusung tema The New Economy Generation:...

life | 16:17 WIB

Bagi Naura, Lampu Jalan bukan hanya lagu, tapi juga surat cinta untuk diri sendiri....

life | 10:10 WIB

Pelaksanaan ARTJOG tiga tahun ke depan mengusung tema besar Ars Longa yang berarti Seni itu Panjang....

life | 10:40 WIB

Sampai Titik Terakhirmu merangkum sebuah warisan cinta yang begitu dekat dengan kehidupan banyak orang....

life | 15:51 WIB

Skala penyelenggaraan juga diperluas demi mengakomodasi antusiasme penonton yang semakin besar....

life | 21:23 WIB

Opera Jawa akan diputar dalam format orisinalnya, yaitu rol seluloid 35mm....

life | 21:15 WIB

Konflik antara Aqilla dan Yumna kembali menjadi inti cerita Air Mata di Ujung Sajadah 2....

life | 12:23 WIB

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB